Iklan
Iklan
Pertanyaan
Perhatikan wacana berikut!
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mendeteksi abu vulkanik pascaerupsi Gunung Anak Krakatau mengarah ke dua arah. Hasil pemantauan berdasarkan citra satelit cuaca Himawari pada 3 Januari 2019 di Gunung Anak Krakatau, tampak dua kelompok abu vulkanik. Kelompok pertama mengarah ke timur dan timur laut, dengan ketinggian sekira 10 km. Kelompok kedua adalah abu vulkanik mengarah ke barat daya. Tinggi abu vulkanik yang kedua ini sekira 12 km.
Sumber: https://news.detik.comtberita/4369448/abu-vulkanik-bergerak-ke-2-arah-lni-citra-satelit-anak-krakataupascaerupsi/, diakses 10 Februari 2019
Berdasarkan informasi yang diberikan citra tersebut, dampak terhadap sistem transportasi yaitu....
penghentian aktivitas nelayan di daerah pesisir sekitar Gunung Anak Krakatau
perluasan area bandara untuk persiapan menghadapi bencana alam
pembangunan pelabuhan sebagai lokasi pemantauan aktivitas gunung api
penutupan semua jalur darat yang berada di sekitar daerah pesisir
perubahan rute penerbangan yang melewati kawasan Gunung Anak Krakatau
Iklan
R. Dewi
Master Teacher
435
3.0 (1 rating)
Iklan
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia