Iklan

Pertanyaan

Perhatikan teksnegosiasi berikut! Nindi: " Kalau Rp500.000,00 terlalu sedikit, Pak." Pak Kades: " Akan tetapi, kas desa kita tinggal sedikit jumlahnya." Nindi: " Bisa ditambah lagi, Pak. Demi kemajuan desa kita ini, Pak." Pak Kades: " Baiklah, ini penawaran terakhir sayauntuk acara peringatan hari peringatan Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesiakas desa akan keluar Rp800.000,00." Bagian tersebut merupakan bagian ....teks negosiasi.

Perhatikan teks negosiasi berikut! 


Nindi: "Kalau Rp500.000,00 terlalu sedikit, Pak."

Pak Kades: "Akan tetapi, kas desa kita tinggal sedikit jumlahnya."

Nindi: "Bisa ditambah lagi, Pak. Demi kemajuan desa kita ini, Pak."

Pak Kades: "Baiklah, ini penawaran terakhir saya untuk acara peringatan hari peringatan Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesiakas desa akan keluar Rp800.000,00."


Bagian tersebut merupakan bagian .... teks negosiasi.space 

  1. orientasispace 

  2. pengajuanspace 

  3. penawaranspace 

  4. persetujuanspace 

  5. penutupspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

05

:

39

:

28

Klaim

Iklan

N. Faizah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Suryakancana

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.

Pembahasan

Struktur teks negosiasi yaitu sebagai berikut. Orientasi. Orientasi merupakan pemblika dalam teks negosiasi. Ofientasi dapat berupa salam perkenalandan sapaan. Pengajuan. Negosiator menyampaikan maksud atau tujuan bemegosiasi. Penawaran. Proses ini merupakah proses tawar-menawatpihak satu deugan pihak lain untuk mendapat sebuah kesepakatan yang saling mi:mguntungkan. Persetujuan. Proses ini merupakan proses terjadinya kesepakatan atas hasil penawaran kedua pihak atau negosiator. Penutup. Proses ini merupakan proses mengakhiri' sebuah percakapankedua pihak untuk menyelesaikan suatu proses interaksi dalam negosiasi Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Struktur teks negosiasi yaitu sebagai berikut.

  1. Orientasi. Orientasi merupakan pemblika dalam teks negosiasi. Ofientasi dapat berupa salam perkenalan dan sapaan.
  2. Pengajuan. Negosiator menyampaikan maksud atau tujuan bemegosiasi.
  3. Penawaran. Proses ini merupakah proses tawar-menawat pihak satu deugan pihak lain untuk mendapat sebuah kesepakatan yang saling mi:mguntungkan.
  4. Persetujuan. Proses ini merupakan proses terjadinya kesepakatan atas hasil penawaran kedua pihak atau negosiator.
  5. Penutup. Proses ini merupakan proses mengakhiri' sebuah percakapan kedua pihak untuk menyelesaikan suatu proses interaksi dalam negosiasi 

Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah kedua teks berikut! Teks 1 Bu Tika: "Selamat siang, Pak." Penjual Buah: "Selamat slang. Mau beli buah apa, Bu?" Bu Tika: "Saya ingin beIi buah naga, Pak. Ada?" Penjual Buah: "...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia