Iklan

Pertanyaan

Perhatikan teks di bawah ini! “Saya kenal akan pekerti Saleh, ia seorang yang gembira, seorang yang tajam pikirannya, dan hidup hatinya.” Kata yang bercetak miring mengandung majas….

Perhatikan teks di bawah ini!

“Saya kenal akan pekerti Saleh, ia seorang yang gembira, seorang yang tajam pikirannya, dan hidup hatinya.”

 

Kata yang bercetak miring mengandung majas….

  1. metonomia

  2. personifikasi

  3. hiperbola

  4. asosiasi

  5. metafora

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

17

:

17

:

41

Klaim

Iklan

N. Juliana

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Metonomia adalah penamaan terhadap suatu benda dengan menggunakan nama yang sudah terkenal atau melekat pada suatu benda tersebut. Personifikasi adalah gaya bahasa yang membuat benda mati seolah-olah hidup atau mempunyai sifat kemanusiaan. Hiperbola adalah gaya bahasa yang mengandung pernyataan yang berlebihan dari kenyataan. Asosiasi adalah gaya bahasa yang berusaha membandingkan sesuatu dengan hal yang sesuai dengan keadaan yang digambarkan. Metafora adalah gaya bahasa yang membandingkan secara implisit yang tersusun singkat, padat, dan rapi.

Metonomia adalah penamaan terhadap suatu benda dengan menggunakan nama yang sudah terkenal atau melekat pada suatu benda tersebut. Personifikasi adalah gaya bahasa yang membuat benda mati seolah-olah hidup atau mempunyai sifat kemanusiaan. Hiperbola adalah gaya bahasa yang mengandung pernyataan yang berlebihan dari kenyataan. Asosiasi adalah gaya bahasa yang berusaha membandingkan sesuatu dengan hal yang sesuai dengan keadaan yang digambarkan. Metafora adalah gaya bahasa yang membandingkan secara implisit yang tersusun singkat, padat, dan rapi.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan teks berikut ini! Salah satu aktifitas pavorit saya di Bali adalah berjalan kaki sepanjang Jalan Monkey Forest atau Wana Wanara di Ubud. Keluar masuk toko yang memajang barang-ba...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia