Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan teks berikut ini! WHO telah mengategorikan bahwa kasus penyakit Covid-19 yang mulai terjadi pada akhir tahun 2019 sebagai pandemi. Hal ini disebabkan oleh peningkatan jumlah kasus dan penyebaran penyakitnyayang begitu cepat dan luas hingga ke seluruh dunia dalam waktu yang amat singkat. Awalnya, penyakit ini muncul di Tiongkok dan kemudian menyebar luas ke negara lain, termasuk Indonesia. Dengan tujuan agar penyakit Covid-19 tidak menyebar makin luas, pemerintah Indonesia dan beberapa pemerintah daerah menerapkan sistem pembelajaran jarak jauh serta mengimbau agar masyarakat meminimalisasi kegiatan di luar rumah. Kasus yang dijelaskan pada teks tersebut merupakan salah satu contoh dari bencana ….

Perhatikan teks berikut ini!


WHO telah mengategorikan bahwa kasus penyakit Covid-19 yang mulai terjadi pada akhir tahun 2019 sebagai pandemi. Hal ini disebabkan oleh peningkatan jumlah kasus dan penyebaran penyakitnya yang begitu cepat dan luas hingga ke seluruh dunia dalam waktu yang amat singkat. Awalnya, penyakit ini muncul di Tiongkok dan kemudian menyebar luas ke negara lain, termasuk Indonesia. Dengan tujuan agar penyakit Covid-19 tidak menyebar makin luas, pemerintah Indonesia dan beberapa pemerintah daerah menerapkan sistem pembelajaran jarak jauh serta mengimbau agar masyarakat meminimalisasi kegiatan di luar rumah.


Kasus yang dijelaskan pada teks tersebut merupakan salah satu contoh dari bencana ….

  1. alam

  2. ekstraterestrial

  3. klimatologis

  4. nonalam

  5. sosial

Iklan

D. Maya

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Teks pada soal menjelaskan tentang wabah penyakit Covid-19 yang melanda dunia. Hal ini merupakan salah satu contoh dari bencana nonalam . Bencana nonalam adalah bencana yang diakibatkan oleh peristiwa atau rangkaian peristiwa nonalam, seperti bencana akibat gagal teknologi, gagal modernisasi, epidemi, ataupun wabah penyakit . Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Teks pada soal menjelaskan tentang wabah penyakit Covid-19 yang melanda dunia. Hal ini merupakan salah satu contoh dari bencana nonalam. Bencana nonalam adalah bencana yang diakibatkan oleh peristiwa atau rangkaian peristiwa nonalam, seperti bencana akibat gagal teknologi, gagal modernisasi, epidemi, ataupun wabah penyakit.

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan teks berikut ini! Salah satu reaktor di Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir di Chernobyl meledak pada pada 26 April 1986. Ledakannya diperkirakan 100 kali lebih parah dibandingkan ledakan bom...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia