Iklan

Pertanyaan

Perhatikan tabel berikut ini! Median dari data di atas adalah ....

Perhatikan tabel berikut ini!

 

Median dari data di atas adalah ....

  1. 11,8undefined 

  2. 12undefined 

  3. 12,4undefined 

  4. 12,8undefined 

  5. 13space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

46

:

55

Klaim

Iklan

M. Mariyam

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Pertanian Bogor

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Cara I: Untuk menyelesaikan soal ini, kita lengkapi terlebih dahulutabel di atas dengan menambahkan kolom frekuensi kumulatif sehingga kita punya tabel berikut ini. Kemudian, kita gambarkan ogive positif dari tabel di atas dengan median merupakan data ke-25. Dari gambar di atas, diketahui titik berada di antara titik dan sehingga kita peroleh Cara II: Kita lengkapi terlebih dahulutabel di atas dengan menambahkan kolom frekuensi kumulatif sehingga kita punya tabel berikut ini. Kemudian, ingat bahwa rumus untuk menentukan median dari suatu data kelompok, yaitu dengan :tepi bawah kelas :panjang kelas :letak data :frekuensi kumulatif sebelum kelas :frekuensi pada kelas. Dapat diperhatikan bahwa median data tersebut merupakan data ke-25. Didapat . Kemudian, data ke-25 berada di kelas 11-15. Didapat , , ,dan .Oleh karena itu, Dengan demikian, median data tersebut adalah 12,8. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Cara I:

Untuk menyelesaikan soal ini, kita lengkapi terlebih dahulu tabel di atas dengan menambahkan kolom frekuensi kumulatif sehingga kita punya tabel berikut ini.

Kemudian, kita gambarkan ogive positif dari tabel di atas dengan median merupakan data ke-25.

Dari gambar di atas, diketahui titik begin mathsize 14px style open parentheses x comma space 25 close parentheses end style berada di antara titik begin mathsize 14px style left parenthesis 10 comma 5 semicolon space 18 right parenthesis end style dan begin mathsize 14px style left parenthesis 15 comma 5 semicolon space 33 right parenthesis end style sehingga kita peroleh 

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell m subscript 1 end cell equals cell m subscript 2 end cell row cell fraction numerator 25 minus 18 over denominator x minus 10 comma 5 end fraction end cell equals cell fraction numerator 33 minus 18 over denominator 15 comma 5 minus 10 comma 5 end fraction end cell row cell fraction numerator 7 over denominator x minus 10 comma 5 end fraction end cell equals cell 15 over 5 end cell row cell fraction numerator x minus 10 comma 5 over denominator 7 end fraction end cell equals cell 5 over 15 end cell row cell x minus 10 comma 5 end cell equals cell 1 third times 7 end cell row cell x minus 10 comma 5 end cell equals cell 7 over 3 end cell row x equals cell 7 over 3 plus 10 comma 5 end cell row x almost equal to cell 12 comma 8 end cell end table end style

Cara II:

Kita lengkapi terlebih dahulu tabel di atas dengan menambahkan kolom frekuensi kumulatif sehingga kita punya tabel berikut ini.

Kemudian, ingat bahwa rumus untuk menentukan median dari suatu data kelompok, yaitu

begin mathsize 14px style Median equals T b plus p open parentheses fraction numerator L d minus F k s over denominator f end fraction close parentheses end style

dengan
begin mathsize 14px style T b end style: tepi bawah kelas
begin mathsize 14px style p end style: panjang kelas
begin mathsize 14px style L d end style: letak data
begin mathsize 14px style F k s end style: frekuensi kumulatif sebelum kelas
begin mathsize 14px style f end style: frekuensi pada kelas.

Dapat diperhatikan bahwa median data tersebut merupakan data ke-25. Didapat begin mathsize 14px style L d equals 25 end style.
Kemudian, data ke-25 berada di kelas 11-15. Didapat begin mathsize 14px style T b equals 10 comma 5 end stylebegin mathsize 14px style p equals 5 end stylebegin mathsize 14px style f equals 15 end style, dan begin mathsize 14px style F k s equals 18 end style. Oleh karena itu,

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row size 14px Median size 14px equals cell size 14px 10 size 14px comma size 14px 5 size 14px plus size 14px 5 begin mathsize 14px style left parenthesis fraction numerator 25 minus 18 over denominator 15 end fraction right parenthesis end style end cell row blank size 14px equals cell size 14px 10 size 14px comma size 14px 5 size 14px plus size 14px 5 begin mathsize 14px style left parenthesis 7 over 15 right parenthesis end style end cell row blank size 14px equals cell size 14px 10 size 14px comma size 14px 5 size 14px plus size 14px 35 over size 14px 15 end cell row blank almost equal to cell size 14px 12 size 14px comma size 14px 8 end cell end table

Dengan demikian, median data tersebut adalah 12,8.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

adam

Ini yang aku cari!

Muhammad Rifki Arrachman

Makasih ❤️ Mudah dimengerti

Prisca Sesfao

Pembahasan tidak menjawab soal

Revi marisca

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan tabel berikut ini! Median dari data di atas adalah ...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia