Iklan

Pertanyaan

Perhatikan struktur Lewis senyawa H 2 ​ SO 4 ​ berikut ini! Berdasarkan strukur Lewis di atas, ikatan kovalen koordinasi ditunjukkan oleh nomor .... (Nomor atom H = 1,O = 8, danS = 16)

Perhatikan struktur Lewis senyawa  berikut ini!
 


 

Berdasarkan strukur Lewis di atas, ikatan kovalen koordinasi ditunjukkan oleh nomor ....

(Nomor atom H = 1, O = 8, dan S = 16)  

  1. 1 dan 4undefined 

  2. 2 dan 5undefined 

  3. 3 dan 6undefined 

  4. 3 sajaundefined 

  5. 5 sajaundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

41

:

20

Iklan

M. Rizki

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B.undefined 

Pembahasan

Berikut ini konfigurasi elektron atom H, O, dan S. (elektron valensi = 1) (elektron valensi = 6) (elektron valensi = 6) Berdasarkan konfigurasinya, jumlah elektron valensi dari tiap atom pada struktur Lewis sudah sesuai. Ikatan yang terbentuk pada senyawa tersebut adalah ikatan kovalen tunggal dan ikatan kovalen koordinasi. Ikatan kovalen tunggal adalah pemakaian elektron valensi bersama dari dua atom yang berikatan. Pada struktur ini ditunjukkan oleh nomor 3 dan 6. Ikatan kovalen koordinasi adalah ikatan antaratom yang terbentuk dari elektron yang berasal dari salah satu atom yang berikatan. Ikatankovalen koordinasi ditunjukkan oleh nomor 2 dan 5 . Elektron dari atom S diberikan kepada atom O untuk dipakai bersama. Sementara itu, nomor 1 dan 4menunjukkan pasangan elektron bebas (PEB) atom O. Jadi, jawaban yang benar adalah B.

Berikut ini konfigurasi elektron atom H, O, dan S.
 

H presubscript 1 presuperscript blank equals 1 (elektron valensi = 1)

O presubscript 8 presuperscript blank equals 2 comma space 6 (elektron valensi = 6)

S presubscript 16 presuperscript blank equals space 2 comma space 8 comma space 6 (elektron valensi = 6)
 

Berdasarkan konfigurasinya, jumlah elektron valensi dari tiap atom pada struktur Lewis sudah sesuai. Ikatan yang terbentuk pada senyawa tersebut adalah ikatan kovalen tunggal dan ikatan kovalen koordinasi. 

  • Ikatan kovalen tunggal adalah pemakaian elektron valensi bersama dari dua atom yang berikatan. Pada struktur ini ditunjukkan oleh nomor 3 dan 6.
  • Ikatan kovalen koordinasi adalah ikatan antaratom yang terbentuk dari elektron yang berasal dari salah satu atom yang berikatan. Ikatan kovalen koordinasi ditunjukkan oleh nomor 2 dan 5. Elektron dari atom S diberikan kepada atom O untuk dipakai bersama.


Sementara itu, nomor 1 dan 4 menunjukkan pasangan elektron bebas (PEB) atom O.

Jadi, jawaban yang benar adalah B.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!