Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan sistem benda berikut ini. Benda A dan B masing-masing bermassa mA dan mB, terhubuhng dengan seutas tali yang massanya dapat diabaikan dan tidak elastik melalui suatu katrol yang massanya dapat diabaikan. Benda A ditempatkan pada suatu permukaan bidang miring licin dengan sudut kemiringan θ = 30° terhadap horizontal. Diketahui saat t = 0 s, benda dilepaskan secara bersamaan dari keadaaan diam. Jika pada saat t = 1 s, benda A telah naik setinggi h = 1 m, terhadap posisi awalnya, maka rasio m A : m B adalah ....

 Perhatikan sistem benda berikut ini.

 

Benda A dan B masing-masing bermassa mA dan mB, terhubuhng dengan seutas tali yang massanya dapat diabaikan dan tidak elastik melalui suatu katrol yang massanya dapat diabaikan. Benda A ditempatkan pada suatu permukaan bidang miring licin dengan sudut kemiringan θ = 30° terhadap horizontal. Diketahui saat t = 0 s, benda dilepaskan secara bersamaan dari keadaaan diam. Jika pada saat t = 1 s, benda A telah naik setinggi h = 1 m, terhadap posisi awalnya, maka rasio mA : mB adalah ....

  1. 3 : 2

  2. 2 : 3

  3. 1 : 3

  4. 8 : 7

  5. 7 : 8

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Tentukan nilai s dengan menggunakan trigonometri sederhana: Percepatan sistem ditentukan dengan menggunakan persamaan GLBB, yaitu: Sehingga, dengan menggunakan hukum II Newton, maka perbandingan massa A dan massa B adalah:

Tentukan nilai s dengan menggunakan trigonometri sederhana:

Error converting from MathML to accessible text.  

Percepatan sistem ditentukan dengan menggunakan persamaan GLBB, yaitu:

s equals v subscript 0. t plus 1 half a t squared 2 equals 1 divided by 2 a.1 squared a equals 4 m divided by s squared  

Sehingga, dengan menggunakan hukum II Newton, maka perbandingan massa A dan massa B adalah:

a equals fraction numerator sum F over denominator sum m end fraction equals fraction numerator w subscript B minus m subscript A g sin space 30 to the power of 0 over denominator m subscript A plus m subscript B end fraction 4 equals fraction numerator m subscript B.10 minus m subscript A.10.1 half over denominator m subscript B plus m subscript A end fraction 4 m subscript B plus 4 m subscript A equals 10 m subscript B minus 5 m subscript A 9 m subscript A equals 6 m subscript B m subscript A over m subscript B equals 6 over 9 equals 2 over 3  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah benda bermassa 4 kg mula-mula dalam keadaan diam dan terletak di atas bidang datar licin. Benda tersebut kemudian didorong dengan gaya mendatar yang nilainya tetap,yaitu F 1 = 10 N. Setalah 4 s...

101

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia