Iklan

Pertanyaan

Perhatikan reaksi biologi berikut! C 6 H 12 O 6 + 6O 2 → 6CO 2 + 6H 2 O + energi Reaksi biologi tersebut terjadi pada organel ....

Perhatikan reaksi biologi berikut!

C6H12O+ 6O2  6CO2 + 6H2O + energispace 

Reaksi biologi tersebut terjadi pada organel ....space 

  1. nukleusspace 

  2. ribosomspace 

  3. mitokondriaspace 

  4. badan golgispace 

  5. retikulum endoplasmaspace 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

11

:

11

:

15

Klaim

Iklan

N. Rahayu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.space 

Pembahasan

Respirasi aerob yang juga dikenal sebagai respirasi seluler adalah merupakan proses reaksi penguraian glukosa menjadi CO 2 dan H 2 O dengan menghasilkan Energi dalam bentuk ATP. Reaksi singkatnya adalah: C 6 H 12 O 6 + 6O 2 → 6CO 2 + 6H 2 O + energi.Respirasi aerob berlangsung dalam sitoplasma pada proses glikolisis tetapilebih banyak terjadi di mitokondria. Reaksi tersebut terbagi menjadi 4 tahap: Glikolisis: Proses penguraian glukosa menjadi 2 asam piruvat dan 2 ATP serta 2 NADH, berlangsung di sitosol Dekarboksilasi Oksidatif Asam Piruvat : Proses pengurangan satu carbon dari asam piruvat menjadi Asetil Ko-A, dan 2CO 2 serta 2 NADH,berlangsung di matriks mitokondria Siklus Kresbs: Proses pemecahan 2 Asetil Ko-A menjadi 4CO 2 , 6NADH, 2 ATP, dan 2FADH, berlangsung di matriks mitokondria Transfer Elektron: Proses pembentukan ATP dari NADH dan FADH yang dihasilkan pada tiga reaksi sebelumnya. Proses transfer elektron ini melibatkan berbagai senyawa kimia yang mentransfer elektron dari NADH dan FADH, dan yang bertindak sebagai penerima (akseptor) elektron terakhir adalah O 2 . Sehingga O 2 berikatan dengan ion H membentuk H 2 O. Peristiwa ini berlangsung di membaran dalam mitokondria. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Respirasi aerob yang juga dikenal sebagai respirasi seluler adalah merupakan proses reaksi penguraian glukosa menjadi CO2 dan H2O dengan menghasilkan Energi dalam bentuk ATP. Reaksi singkatnya adalah: C6H12O+ 6O2  6CO2 + 6H2O + energi. Respirasi aerob berlangsung dalam sitoplasma pada proses glikolisis tetapi lebih banyak terjadi di mitokondria.space 

Reaksi tersebut terbagi menjadi 4 tahap:

  1. Glikolisis: Proses penguraian glukosa menjadi 2 asam piruvat dan 2 ATP serta 2  NADH, berlangsung di sitosol
  2. Dekarboksilasi Oksidatif Asam Piruvat : Proses pengurangan satu carbon dari asam piruvat menjadi Asetil Ko-A, dan 2CO2 serta 2 NADH,berlangsung di matriks mitokondria
  3. Siklus Kresbs: Proses pemecahan 2 Asetil Ko-A menjadi 4CO2, 6NADH, 2 ATP, dan 2FADH, berlangsung di matriks mitokondria
  4. Transfer Elektron: Proses pembentukan ATP dari NADH dan FADH yang dihasilkan pada tiga reaksi sebelumnya. Proses transfer elektron ini melibatkan berbagai senyawa kimia yang mentransfer elektron dari NADH dan FADH, dan yang bertindak sebagai penerima (akseptor) elektron terakhir adalah O2. Sehingga O2 berikatan dengan ion H membentuk H2O. Peristiwa ini berlangsung di membaran dalam mitokondria.space 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

377

Virly Dwi Febriani

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Respirasi sel berlangsung melalui urutan proses ....

63

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia