Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut. Didirikan pada tahun 1267 oleh Malik al Saleh. Dirham digunakan sebagai mata uang kerajaan. Pada masa pemerintahan Ahmad Malik az-Zahir, Pasai mendapat serangan dari Majapahit. Lada sebagai salah satu komoditas dagang utama kerajaan. Memberi keistimewaan kepada para pedagang asing berupa pembebasan dari bea cukai. Pernyataan yang tidak sesuai dengan sejarah dan kebijakan Kerajaan Samudera Pasai adalah ...

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut.

  1. Didirikan pada tahun 1267 oleh Malik al Saleh.
  2. Dirham digunakan sebagai mata uang kerajaan.
  3. Pada masa pemerintahan Ahmad Malik az-Zahir, Pasai mendapat serangan dari Majapahit.
  4. Lada sebagai salah satu komoditas dagang utama kerajaan.
  5. Memberi keistimewaan kepada para pedagang asing berupa pembebasan dari bea cukai.

Pernyataan yang tidak sesuai dengan sejarah dan kebijakan Kerajaan Samudera Pasai adalah ...

  1. 1

  2. 2

  3. 3

  4. 4

  5. 5

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

02

:

20

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Beberapa hal yang terkait dengan Kerajaan Samudera Pasai antara lain sebagai berikut. Meurah Silu menjadi raja pertama Samudera Pasai yang mempunyai gelar Sultan Malik al-Saleh. Komoditas utama Kerajaan Samudera Pasai antara lain lada, sutra, kamper, dan emas. Samudera Pasai sudah mengenal mata uang dirham yang terbuat dari emas. Pernah mendapatkan serangan dari Majapahit ketika masa kepemimpinan Ahmad Malik az-Zahir. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.

Beberapa hal yang terkait dengan Kerajaan Samudera Pasai antara lain sebagai berikut.

  1. Meurah Silu menjadi raja pertama Samudera Pasai yang mempunyai gelar Sultan Malik al-Saleh.
  2. Komoditas utama Kerajaan Samudera Pasai antara lain lada, sutra, kamper, dan emas.
  3. Samudera Pasai sudah mengenal mata uang dirham yang terbuat dari emas.
  4. Pernah mendapatkan serangan dari Majapahit ketika masa kepemimpinan Ahmad Malik az-Zahir.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

36

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!