Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan di bawah ini! Dikucilkan. Terganggunya keseimbangan sosial. Terganggunya perkembangan jiwa. Perasaan malu. Kriminalitas. Manakah dari pernyataan di atas yang merupakan dampak perilaku menyimpang terhadap individu atau pelaku?

Perhatikan pernyataan di bawah ini!

  1. Dikucilkan.
  2. Terganggunya keseimbangan sosial.
  3. Terganggunya perkembangan jiwa.
  4. Perasaan malu.
  5. Kriminalitas.

Manakah dari pernyataan di atas yang merupakan dampak perilaku menyimpang terhadap individu atau pelaku?undefined 

  1. 1) dan 2)undefined 

  2. 2) dan 3)undefined 

  3. 3) dan 4)undefined 

  4. 1), 3), dan 4)undefined 

  5. 2), 4), dan 5)undefined 

Iklan

W. Wahyuningsih

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Perilaku menyimpang dipahami sebagai tindakan yang dilakukan oleh individu atau kelompok sosial yang tidak sesuai atau melawan kaidah-kaidah yang berlaku dalam masyarakat.Kaidah yang berlaku di masyarakat tersebut berwujud nilai dan norma yang mengatur perbuatan mana yang boleh dilakukan dan tidak boleh dilakukan. Apabila individu melakukan penyimpangan, maka akan muncul rasa penyesalan, dikucilkan/diasingkan, dan berdampak pada kondisi psikologinya. Berdasarkan penjelasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah D.

Perilaku menyimpang dipahami sebagai tindakan yang dilakukan oleh individu atau kelompok sosial yang tidak sesuai atau melawan kaidah-kaidah yang berlaku dalam masyarakat. Kaidah yang berlaku di masyarakat tersebut berwujud nilai dan norma yang mengatur perbuatan mana yang boleh dilakukan dan tidak boleh dilakukan. Apabila individu melakukan penyimpangan, maka akan muncul rasa penyesalan, dikucilkan/diasingkan, dan berdampak pada kondisi psikologinya.

Berdasarkan penjelasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

82

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kenakalan remaja merupakan gejala social yang melanggar nilai dan norma sosial. Contoh kenakalan remaja yang merugikan diri sendiri adalah...

2

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia