Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut! Peningkatan populasi predator akan mengakibatkan peningkatan populasi mangsa. Peningkatan populasi mangsa akan mengakibatkan peningkatan populasi predator. Penurunan populasi mangsa akan mengakibatkan peningkatan populasi predator. Penurunan populasi mangsa akan mengakibatkan penurunan populasi predator. Peningkatan populasi mangsa akan mengakibatkan penurunan populasi predator. Pernyataan yang benar mengenai peristiwa yang terjadi pada rantai makanan ditunjukkan oleh angka....

Perhatikan pernyataan berikut!

  1. Peningkatan populasi predator akan mengakibatkan peningkatan populasi mangsa.
  2. Peningkatan populasi mangsa akan mengakibatkan peningkatan populasi predator.
  3. Penurunan populasi mangsa akan mengakibatkan peningkatan populasi predator.
  4. Penurunan populasi mangsa akan mengakibatkan penurunan populasi predator.
  5. Peningkatan populasi mangsa akan mengakibatkan penurunan populasi predator.

Pernyataan yang benar mengenai peristiwa yang terjadi pada rantai makanan ditunjukkan oleh angka....undefined 

  1. 1 dan 4undefined 

  2. 1 dan 5undefined 

  3. 2 dan 3undefined 

  4. 2 dan 4undefined 

  5. 3 dan 5undefined 

Iklan

I. Nurazizah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Rantai makanan mencerminkan peristiwa makan dan dimakan yang terjadi dalam suatu ekosistem. Perubahan jumlah populasi suatu organisme tentu akan mempengaruhi jumlah populasi orgaisme yang ada di dalam rantai makanan. Predator merupakan spesies kunci dalam keseimbangan populasi. Misalnya, di suatu ekosistem sawah terdapat rantai makanan berikut. Padi - Tikus - Ular - Elang - dekomposer Elang merupakan predator, sedangkan mangsanya adalah ular. Apabila jumlah populasi ular meningkat maka semakin tinggi kemampuan reproduksi elang sehingga jumlah populasinyameningkat. Apabila populasi ular menurun maka jumlah populasi elang juga menurun sebab jumlah makanannya berkurang. Sebaliknya, apabila populasi elang meningkat maka populasi ular akan menurun sebab banyak dimakan oleh elang. Apabila populasi elang menurun maka populasi ular akan meningkat. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Rantai makanan mencerminkan peristiwa makan dan dimakan yang terjadi dalam suatu ekosistem. Perubahan jumlah populasi suatu organisme tentu akan mempengaruhi jumlah populasi orgaisme yang ada di dalam rantai makanan. Predator merupakan spesies kunci dalam keseimbangan populasi. Misalnya, di suatu ekosistem sawah terdapat rantai makanan berikut.

Padi - Tikus - Ular - Elang - dekomposer 

Elang merupakan predator, sedangkan mangsanya adalah ular. Apabila jumlah populasi ular meningkat maka semakin tinggi kemampuan reproduksi elang sehingga jumlah populasinya meningkat. Apabila populasi ular menurun maka jumlah populasi elang juga menurun sebab jumlah makanannya berkurang. Sebaliknya, apabila populasi elang meningkat maka populasi ular akan menurun sebab banyak dimakan oleh elang. Apabila populasi elang menurun maka populasi ular akan meningkat.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

80

NOVI

Pembahasan lengkap banget

Taqiyah Verina Ambarwati

Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Gambar berikut menunjukkan kedalaman yang berubah-ubah dari danau X. Danau tersebut menghilang sama sekali pada kira-kira tahun 20.000 sebelum Masehi, selama zaman Es. Pada kira-kira 11.000 SM danau i...

31

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia