Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pengisian elektron dalam orbital berikut! Pengisian elektron yang sesuai dengan prinsip Aufbau dan aturan Hund ditunjukkan oleh angka ...

Perhatikan pengisian elektron dalam orbital berikut!
 

 

Pengisian elektron yang sesuai dengan prinsip Aufbau dan aturan Hund ditunjukkan oleh angka ...space 

  1. 1) dan 2)undefined     

  2. 1) dan 3)undefined    

  3. 1) dan 4)undefined   

  4. 2) dan 3)undefined  

  5. 2) dan 4)undefined 

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Prinsip aufbau menyatakan bahwa elektron menempati suatu orbital dengan urutan peningkatan energi tertentu. Urutan energi berdasarkan aufbau mengikuti urutan berikut: 1s<2s<2p<3s<3p<4s<3d<4p<5s<4d<5p<6s<4f<5d<6p<7s<5f<6d<7p Aturan Hunds menyatakan bahwa ketika elektron menempati orbital sama, maka mereka harus menempati sub-orbital yang kosong terlebih dahulu sebelum mengisi orbital yang sama atau elektron cenderung untuk tidak berpasangan dalam satu orbital. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka jawaban yang benar adalah E.

Prinsip aufbau menyatakan bahwa elektron menempati suatu orbital dengan urutan peningkatan energi tertentu. Urutan energi berdasarkan aufbau mengikuti urutan berikut:

1s<2s<2p<3s<3p<4s<3d<4p<5s<4d<5p<6s<4f<5d<6p<7s<5f<6d<7p

Aturan Hunds menyatakan bahwa ketika elektron menempati orbital sama, maka mereka harus menempati sub-orbital yang kosong terlebih dahulu sebelum mengisi orbital yang sama atau elektron cenderung untuk tidak berpasangan dalam satu orbital.


Berdasarkan penjelasan tersebut, maka jawaban yang benar adalah E.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini pengisian elektron ke dalam subkulit. I : 1 s 2 2 s 2 2 p 5 II : 1 s 2 2 s 2 2 p 5 3 s 2 III : 1 s 2 2 s 2 2 p 6 3 s 1 3 p 1 IV : 1 s 2 2 s 2 2 p 6 3 s 2 3 p 5 4 s 1 V : 1 s 2 2 s 2 2 p...

17

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia