Iklan
Pertanyaan
Perhatikan paragraf berikut!
Jumlah becak di Kota Solo sangat banyak. Alat trasnportasi ini masih disukai warga Solo saat berpergian dalam jarak dekat. Namun persoalan muncul dengan keberadaan becak tersebut. Salah satu persoalan tersebut adalah pelanggaran lalu lintas yang seritng dilakukan oleh para pengemudi becak. Pelanggaran lalu lintas terjadi karena para pengemudi becak merasa bebas dari aturan. Meskipun lampu rambu lalulintas menyala merah, tetap saja merek menerobos. Pelanggaran lalu lintas semacam itu sangat berbahaya bagi pengemudi becak dan pengguna jalan lain.
Disadur dari: http://definisi.org/contoh-tajuk-rencana, diunduh 13 Februari 2018
Tujuan penulis dalam paragraf tersebut adalah ...
Menjelaskan keindahan becak sebagai bagian dari alat trasportasi tradisional di Kota Solo
Menginformasikan permasalahan pelanggaran lalu lintas oleh pengemudi becak di Kota Solo
Mengajak warga kota Solo agar tetap melestarikan keberadaan becak sebagai warisan budaya
Menjelasikan budaya pelanggaran lalu lintas bagi pengemudi kendaraan dan pengguna jalan
Menginformasikan adanya peratiran yang dibuat khusus untuk pengemudi becak di Kota Solo
Iklan
R. Trihandayani
Master Teacher
4
4.0 (4 rating)
Della Dealna
Pembahasan tidak lengkap Makasih ❤️
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia