Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan macam-macam medium pertumbuhan di bawah ini! agar-agar kultur bakteri E. coli embrio daging yang telah membusuk Medium yang dapat digunakan untuk pembiakan virus ditunjukkan oleh nomor ….

Perhatikan macam-macam medium pertumbuhan di bawah ini!

  1. agar-agar
  2. kultur bakteri E. coli
  3. embrio
  4. daging yang telah membusuk

Medium yang dapat digunakan untuk pembiakan virus ditunjukkan oleh nomor …. 

  1. 1 dan 2undefined 

  2. 3 dan 4undefined 

  3. 2 dan 3undefined 

  4. 1 dan 4undefined 

  5. 2 dan 4undefined 

Iklan

N. Shoimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

virus membutuhkan sel hidup sebagai medium pembiakannya. Nomor 2 dan 3 merupakan sel hidup sehingga dapat dijadikan media pembiakan virus, sedangkan nomor 1 dan 4 bukan sel hidup. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C .

virus membutuhkan sel hidup sebagai medium pembiakannya. Nomor 2 dan 3 merupakan sel hidup sehingga dapat dijadikan media pembiakan virus, sedangkan nomor 1 dan 4 bukan sel hidup. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Iklan

Pembahasan

Virus hanya dapat bereplikasi atau memperbanyak diri di dalam sel inangnya yang berupa sel hidup. Oleh karena itu, virus membutuhkan sel hidup sebagai medium pembiakannya. Nomor 2 dan 3 merupakan sel hidup sehingga dapat dijadikan media pembiakan virus, sedangkan nomor 1 dan 4 bukan sel hidup. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C .

Virus hanya dapat bereplikasi atau memperbanyak diri di dalam sel inangnya yang berupa sel hidup. Oleh karena itu, virus membutuhkan sel hidup sebagai medium pembiakannya. Nomor 2 dan 3 merupakan sel hidup sehingga dapat dijadikan media pembiakan virus, sedangkan nomor 1 dan 4 bukan sel hidup. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Virus yang memiliki envelope atau sampul membran menyerang sel inang dengan cara yang berbeda dengan virus yang tidak memiliki envelope atau sampul membran. Cara virus yang memiliki envelope untuk men...

10

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia