Iklan

Pertanyaan

Salah satu tahapan pada siklus litik dan siklus lisogenik pada replikasi bakteriofag adalah adsorbsi. Pernyataan yang tepat mengenai tahap adsorbsi adalah ….

Salah satu tahapan pada siklus litik dan siklus lisogenik pada replikasi bakteriofag adalah adsorbsi. Pernyataan yang tepat mengenai tahap adsorbsi adalah ….space 

  1. virus memasukkan materi genetiknya ke dalam sel inangspace 

  2. sel inang hancur atau mengalami lisisspace 

  3. materi genetik bergabung dengan materi genetik virus membentuk profagspace 

  4. pembentukan komponen penyusun partikel virusspace 

  5. bakteriofag menempel pada sel inangspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

06

:

44

Klaim

Iklan

N. Shoimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.space 

Pembahasan

Adsorbsi adalah tahapan awal pada siklus litik dan siklus lisogenik yang terjadi pada virus bakteriofag. Pada tahapan ini, virus menempel pada sel inang. Protein permukaan pada virus berikatan dengan reseptor pada permukaan sel inang. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Adsorbsi adalah tahapan awal pada siklus litik dan siklus lisogenik yang terjadi pada virus bakteriofag. Pada tahapan ini, virus menempel pada sel inang. Protein permukaan pada virus berikatan dengan reseptor pada permukaan sel inang. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

113

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan di bawah ini yang benar tentang tahapan eklifase pada reproduksi virus adalah ….

32

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia