Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kalimat-kalimat berikut! Klenting Kuning punya dua saudara: Klenting Abang dan Klenting Ijo. Kemarin aku membeli Pesan Singkat : Kumpulan Cerita Pendek . Kepala sekolah : "Saya imbau seluruh warga sekolah untuk mengurangi penggunaan plastik sekalipakai." lbu bercerita bahwa kakek gemar bermain catur: Nenek senang menyulam: paman sangat suka memancing. Warung organik itu menjual: sabun mandi alami, sabun cuci ramah lingkungan, dan bahan makanan tanpa pengawet buatan. Penulisan yang tidak tepat tanda baca titik dua ditunjukkan oleh kalimat angka ....

Perhatikan kalimat-kalimat berikut!

 

  1. Klenting Kuning punya dua saudara: Klenting Abang dan Klenting Ijo.
  2. Kemarin aku membeli Pesan Singkat: Kumpulan Cerita Pendek.
  3. Kepala sekolah : "Saya imbau seluruh warga sekolah untuk mengurangi penggunaan plastik sekali pakai."
  4. lbu bercerita bahwa kakek gemar bermain catur: Nenek senang menyulam: paman sangat suka memancing.
  5. Warung organik itu menjual: sabun mandi alami, sabun cuci ramah lingkungan, dan bahan makanan tanpa pengawet buatan.

 

Penulisan yang tidak tepat tanda baca titik dua ditunjukkan oleh kalimat angka .... 

  1. 1)undefined 

  2. 2)undefined 

  3. 3)undefined 

  4. 4)undefined 

  5. 5)undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

36

:

08

Klaim

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Terdapat beberapa fungsi tanda titik dua yang tercantum dalam Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI). Berikut ini adalah beberapa fungsi titik dua yang sesuai dengan kalimat di atas. 1. Tanda titik dua dipakai pada akhir suatu pernyataan lengkap yang diikuti pemerincian atau penjelasan. Contohnya, “hanya ada dua pilihan bagi para pejuang kemerdekaan: hidup atau mati.” Fungsi tanda titik dua ini sesuai dengan kalimat nomor satu dan nomor lima di atas. 2.Tanda titik dua dipakai dalam naskah drama sesudah kata yang menunjukkan pelaku dalam percakapan. Misalnya: Ibu : “Bawa koper ini, Nak!” Amir : “Baik, Bu.” Ibu : “Jangan lupa, letakkan baik-baik!” Fungsi tanda titik dua ini sesuai dengan kalimat nomor tiga. 3. Tanda titik dua dipakai di antara (a) jilid atau nomor dan halaman, (b) surah dan ayat dalam kitab suci, (c) judul dan anak judul suatu karangan, serta (d) nama kota dan penerbit dalam daftar pustaka. Fungsi titik dua ini sesuai dengan kalimat nomor dua, yaitu tanda titik dua digunakan di antara judul dan anak judul suatu karangan. Dengan demikian, kalimat yang tidak sesuai dengan fungsi titik dua adalah kalimat nomor empat. Pada kalimat tersebut, seharusnya menggunakan tanda titik koma (;), yaitu dipakai sebagai pengganti kata penghubung untuk memisahkan kalimat setara yang satu sari kalimat setara yang lain di dalam kalimat majemuk. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Terdapat beberapa fungsi tanda titik dua yang tercantum dalam Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI). Berikut ini adalah beberapa fungsi titik dua yang sesuai dengan kalimat di atas. 

1. Tanda titik dua dipakai pada akhir suatu pernyataan lengkap yang diikuti pemerincian atau penjelasan. Contohnya, “hanya ada dua pilihan bagi para pejuang kemerdekaan: hidup atau mati.”  Fungsi tanda titik dua ini sesuai dengan kalimat nomor satu dan nomor lima di atas.

2. Tanda titik dua dipakai dalam naskah drama sesudah kata yang menunjukkan pelaku dalam percakapan.

Misalnya:
Ibu : “Bawa koper ini, Nak!”
Amir : “Baik, Bu.”
Ibu : “Jangan lupa, letakkan baik-baik!”
Fungsi tanda titik dua ini sesuai dengan kalimat nomor tiga. 


3. Tanda titik dua dipakai di antara (a) jilid atau nomor dan halaman, (b) surah dan ayat dalam kitab suci, (c) judul dan anak judul suatu karangan, serta (d) nama kota dan penerbit dalam daftar pustaka. Fungsi titik dua ini sesuai dengan kalimat nomor dua, yaitu tanda titik dua digunakan di antara judul dan anak judul suatu karangan. 


Dengan demikian, kalimat yang tidak sesuai dengan fungsi titik dua adalah kalimat nomor empat. Pada kalimat tersebut, seharusnya menggunakan tanda titik koma (;), yaitu dipakai sebagai pengganti kata penghubung untuk memisahkan kalimat setara yang satu sari kalimat setara yang lain di dalam kalimat majemuk. 
 


Jadi, jawaban yang tepat adalah D.undefined 
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Teks berikut digunakan untuk menjawab soal di bawah ini. (1) Kemacetan adalah situasi/keadaan tersendatatau bahkan terhentinya lalu lintas karena jumlah kendaraan melebihi kapasitas jalan. (2) Ke...

157

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia