Iklan
Pertanyaan
Perhatikan ilustrasi di bawah ini!
Terdapat seorang pengemis laki-laki, dulunya ia merupakan seorang karyawan yang di PHK akibat terjadinya krisis ekonomi. Lalu setelah di PHK, dirinya sulit mendapatkan pekerjaan dan sumber penghasilan baru. Kondisi tersebut disebabkan oleh beberapa hal, di antaranya tidak memiliki modal untuk membuka usaha, tidak memiliki ijazah atau sertifikat keahlian, dan lain sebagainya. Hingga akhirnya ia memilih menjadi pengemis dan merasa nyaman dengan hal baru yang ia lakukan tersebut karena mendapatkan penghasilan yang cukup. Hingga pada akhirnya membuatnya tidak ingin mencari pekerjaan lain.
Ilustrasi tersebut menunjukkan bahwa ….
ketimpangan sosial semata-mata terjadi karena kemalasan seseorang untuk memperbaiki dirinya
ketimpangan sosial terjadi berkaitan dengan perbedaan dalam hal keterampilan dan latar belakang pendidikan
semua orang dapat mengalami ketimpangan sosial apabila tidak memiliki keterampilan dan tingkat pendidikan yang diinginkan oleh pasar kerja
ketimpangan sosial yang disebabkan oleh faktor kultural juga dapat berasal dari faktor struktural yang hinggap di masyarakat terlalu lama
ketimpangan muncul karena pemerintah tidak menyediakan akses lapangan kerja yang cukup bagi masyarakat yang terus bertambah jumlahnya
8 dari 10 siswa nilainya naik
dengan paket belajar pilihan
Habis dalam
00
:
00
:
03
:
32
Iklan
S. Tissa
Master Teacher
25
5.0 (1 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia