Iklan

Pertanyaan

Kelompok masyarakat yang tinggal di suatu tempat dan tidak memiliki legalitas yang sahrentan mengalami konflik sengketa lahan hingga mengalami penggusuran tanpa adanya ganti rugi. Akibatnya mereka menjadi tunawisma. Sosiologi melihat hal ini sebagaibentuk ketidakadilan yang disebut dengan ....

Kelompok masyarakat yang tinggal di suatu tempat dan tidak memiliki legalitas yang sah rentan mengalami konflik sengketa lahan hingga mengalami penggusuran tanpa adanya ganti rugi. Akibatnya mereka menjadi tunawisma. Sosiologi melihat hal ini sebagai bentuk ketidakadilan yang disebut dengan ....undefined 

  1. subordinasiundefined 

  2. akomodasiundefined 

  3. marginalisasiundefined 

  4. feminismeundefined 

  5. matrilinealundefined 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

19

:

26

:

48

Klaim

Iklan

M. Aulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepatadalah C.

 jawaban yang tepat adalah C.undefined

Pembahasan

Marginalisasiadalah suatu proses peminggiran terhadap seseorang atau kelompokdan dalam berbagai aspek yang mengakibatkan mereka tersingkir dari masyarakat. Masyarakat yang termarginalisasi biasanya adalah masyarakat yang tinggal di lingkungan yang tidak memiliki legalitas lahan yang sah, rentan mengalami konflik lahan, hingga penggusuran tanpa adanya ganti rugi. Hal ini disebabkan karena mayoritas dari masyarakat yang tinggal di tempat tersebut adalah masyarakat yang secara ekonomi berada di golongan ekonomi bawah. Mereka tidak memiliki pekerjaan dan pendapatan yang cukup untuk bisa memiliki rumah atau melakukan sewa rumah di lingkungan yang memiliki legalitas yang jelas dan sah secara hukum. Dampaknya adalah mereka yang tinggal di lingkungan dengan legalitas lahan yang tidak sah secara hukumakan mengalami marginalisasi berupa penggusuran lahan dan pada akhirnya tidak akan memiliki rumah atau yang biasa disebut dengan tunawisma. Beradasarkan kasus di atas, juga dapat dilihat bahwa marginalisasi merupakan suatu proses yang dapat menyebabkankemiskinan dan menjadi satu bentuk ketidakadilan sosial dalam masyarakat. Jadi,jawaban yang tepatadalah C.

Marginalisasi adalah suatu proses peminggiran terhadap seseorang atau kelompok dan dalam berbagai aspek yang mengakibatkan mereka tersingkir dari masyarakat. Masyarakat yang termarginalisasi biasanya adalah masyarakat yang tinggal di lingkungan yang tidak memiliki legalitas lahan yang sah, rentan mengalami konflik lahan, hingga penggusuran tanpa adanya ganti rugi. Hal ini disebabkan karena mayoritas dari masyarakat yang tinggal di tempat tersebut adalah masyarakat yang secara ekonomi berada di golongan ekonomi bawah. Mereka tidak memiliki pekerjaan dan pendapatan yang cukup untuk bisa memiliki rumah atau melakukan sewa rumah di lingkungan yang memiliki legalitas yang jelas dan sah secara hukum. Dampaknya adalah mereka yang tinggal di lingkungan dengan legalitas lahan yang tidak sah secara hukum akan mengalami marginalisasi berupa penggusuran lahan dan pada akhirnya tidak akan memiliki rumah atau yang biasa disebut dengan tunawisma. Beradasarkan kasus di atas, juga dapat dilihat bahwa marginalisasi merupakan suatu proses yang dapat menyebabkan kemiskinan dan menjadi satu bentuk ketidakadilan sosial dalam masyarakat.undefined 

 Jadi, jawaban yang tepat adalah C.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Naidoo dan Wills mendefinisikan sebuah ketimpangan sosial dapat terjadi karena ....

42

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia