Iklan
Pertanyaan
Perhatikan ilustrasi berikut!
Nicholas sedang membaca novel Laskar Pelangi. Ia sudah lama membaca novel tersebut. Sekarang, ia sedang membaca bagian keputusan dari permasalahan yang dialami oleh sepuluh anak anggota laskar pelangi yang menjadi tokoh dalam novel tersebut. Bagian tersebut berisi tentang peristiwa saat industri penanganan timah di Belitong mampu dihancurkan oleh masyarakat setempat sehingga kemiskinan dapat dilawan. Hal tersebut membawa kebahagiaan yang akhirnya dirasakan oleh sepuluh anak anggota laskar pelangi dalam ceritanya.
Berdasarkan ilustrasi di atas, bagian struktur dalam novel yang dibaca oleh Nicholas adalah ....
evaluasi
orientasi
komplikasi
resolusi
abstrak
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
02
:
02
:
31
:
30
Iklan
N. Juliana
Master Teacher
2
5.0 (1 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia