Iklan

Pertanyaan

Perhatikan hal-hal berikut ini! Masyarakat yang heterogen Masyarakat yang homogen Masyarakat yang individualis Tidak pekanya masyarakat terhadap kondisi sekitar Tidak adanya rasa untuk menjaga persatuan dan kesatuan Berdasarkan hal-hal tersebut yang merupakan kesadaran masyarakat yang dapat menghambat integrasi sosial adalah ....

Perhatikan hal-hal berikut ini!

  1. Masyarakat yang heterogen
  2. Masyarakat yang homogen
  3. Masyarakat yang individualis
  4. Tidak pekanya masyarakat terhadap kondisi sekitar
  5. Tidak adanya rasa untuk menjaga persatuan dan kesatuan

Berdasarkan hal-hal tersebut yang merupakan kesadaran masyarakat yang dapat menghambat integrasi sosial adalah .... 

  1. 1, 2, dan 3undefined 

  2. 1, 3, dan 5undefined 

  3. 2, 4, dan 5undefined 

  4. 3, 4, dan 5undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

16

:

31

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Kesadaran masyarakat yang dapat menghambat integrasi sosial adalah sebagai berikut: Pertama, kondisi masyarakat yang individualis. Masyarakat yang individualis cenderung mementingkan kepentingannya sendiri dan tidak mempertimbangkan orang lain. Kedua, tidak pekanya masyarakat terhadap kondisi sekitar. Masyarakat yang individualis ini biasanya juga kurang peka akan kondisi sekitar. Misalnya karena terbiasa melakukan berbagai hal sendiri dan mengurus kepentingan nya saja. Kemudian, jadi tidak peka kalau di sekitarnya terdapat orang-orang yang perlu dibantu juga. Ketiga, tidak adanya rasa untuk menjaga persatuan dan kesatuan. Masyarakat akan tidak memiliki rasa untuk menjaga persatuan dan kesatuan jika mereka merasa mampu untuk menjalani hidupnya sendiri dan tanpa bantuan orang lain. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Kesadaran masyarakat yang dapat menghambat integrasi sosial adalah sebagai berikut:

  • Pertama, kondisi masyarakat yang individualis. 
    Masyarakat yang individualis cenderung mementingkan kepentingannya sendiri dan tidak mempertimbangkan orang lain.
     
  • Kedua, tidak pekanya masyarakat terhadap kondisi sekitar.
    Masyarakat yang individualis ini biasanya juga kurang peka akan kondisi sekitar. Misalnya karena terbiasa melakukan berbagai hal sendiri dan mengurus kepentingan nya saja. Kemudian, jadi tidak peka kalau di sekitarnya terdapat orang-orang yang perlu dibantu juga. 
     
  • Ketiga, tidak adanya rasa untuk menjaga persatuan dan kesatuan. 
    Masyarakat akan tidak memiliki rasa untuk menjaga persatuan dan kesatuan jika mereka merasa mampu untuk menjalani hidupnya sendiri dan tanpa bantuan orang lain.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Kecemburuan sosial selain menghambat integrasi sosial juga dapat menimbulkan ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia