Iklan

Pertanyaan

Kecemburuan sosial menjadi salah satu faktor penghambat integrasi sosial, berikut ini yang merupakan definisi kecemburuan sosial yang tepat adalah ....

Kecemburuan sosial menjadi salah satu faktor penghambat integrasi sosial, berikut ini yang merupakan definisi kecemburuan sosial yang tepat adalah .... 

  1. sikap berpegang teguh terhadap sesuatu yang melekat sejak awal seperti suku, agama, ras, dan klanundefined 

  2. sikap yang tidak suka dengan kelompok lain yang telah melakukan eksploitasi terhadap kelompoknyaundefined 

  3. kondisi ketika individu atau kelompok memiliki rasa tidak suka dengan masyarakat lain akibat perbedaan atau ketimpangan terhadap peluang dan aksesundefined 

  4. kondisi dimana masyarakat terdapat perbedaan yang mencolok dalam berbagai aspek kehidupan yang dapat menyebabkan berbagai masalah sosialundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

23

:

22

:

22

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Pembahasan

Kecemburuan sosial adalah kondisi ketika individu maupun kelompok memiliki rasa tidak suka dengan masyarakat lain karena perbedaan atau ketimpangan terhadap peluang dan akses yang mereka miliki. Hal tersebut dapat menjadi faktor penghambat integrasi sosial karena merasa tidak adil dalam peluang dan akses yang mereka miliki dalam kehidupan masyarakat. Ketika rasa cemburu muncul maka masyarakat enggan melakukan persatuan dengan kelompok yang diuntungkan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Kecemburuan sosial adalah kondisi ketika individu maupun kelompok memiliki rasa tidak suka dengan masyarakat lain karena perbedaan atau ketimpangan terhadap peluang dan akses yang mereka miliki. Hal tersebut dapat menjadi faktor penghambat integrasi sosial karena merasa tidak adil dalam peluang dan akses yang mereka miliki dalam kehidupan masyarakat. Ketika rasa cemburu muncul maka masyarakat enggan melakukan persatuan dengan kelompok yang diuntungkan.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!