Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar peralatan berikut dengan baik! Jika beban m 2 ditambah sedikit demi sedikitmaka pada saat balok m 1 akan mulai bergerak,hal itu berarti : m 1 = m 2 w 1 = w 2 w 2 > f s w 2 = f s Dari pernyataan di atas yang benar adalah ....

Perhatikan gambar peralatan berikut dengan baik!

 

Jika beban m2 ditambah sedikit demi sedikit maka pada saat balok m1 akan mulai bergerak, hal itu berarti :

  1. m1 = m2
  2. w1 = w2
  3. w2 > fs
  4. w2 = fs

Dari pernyataan di atas yang benar adalah .... 

  1. (1), (2), dan (3)

  2. (1) dan (3)

  3. (2) dan (4)

  4. (4) saja

  5. (1), (2), (3), dan (4)

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D. 

Iklan

Pembahasan

Penyelesaian: Ketika beban m 2 ditambah sedikit demi sedikitmaka pada saat balok m 1 akan mulai bergerak. Istilah mulai bergerak pada kasus tersebut sama dengan tepat akan bergerak dimana percepatan benda masih bernilai nol dan berlaku syarat . Maka, gaya luar pada kasus tersebut adalah dan gaya gesek yang bekerja adalah . Maka berdasarkan syarat, disimpulkan bahwa . Dengan demikian, pernyataan yang benar adalah (4) saja. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.

Penyelesaian:

Ketika beban m2 ditambah sedikit demi sedikit maka pada saat balok m1 akan mulai bergerak. Istilah mulai bergerak pada kasus tersebut sama dengan tepat akan bergerak dimana percepatan benda masih bernilai nol dan berlaku syarat  F subscript l u a r end subscript equals f subscript s comma m a k s end subscript. Maka, gaya luar pada kasus tersebut adalah  w subscript 2  dan gaya gesek yang bekerja adalah  f subscript s. Maka berdasarkan syarat, disimpulkan bahwa  w subscript 2 equals f subscript s.

Dengan demikian, pernyataan yang benar adalah (4) saja.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Dini Saapo

Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah balok massa 1kg ditempatkan pada bidang miring kasar dengan sudut kemiringan 37°. Jika g = 10 m.s -2 , tentukan besarnya gaya gesekan pada balok saat itu balok belum bergerak!

1

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia