Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Saluran yang mengasilkan cairan serumen yang berfungsi untuk membersihkan kotoran dan mencegah masuknya serangga ditunjukkan oleh nomor ....

Perhatikan gambar berikut!

Saluran yang mengasilkan cairan serumen yang berfungsi untuk membersihkan kotoran dan mencegah masuknya serangga ditunjukkan oleh nomor ....space 

  1. 1space 

  2. 3space 

  3. 4space 

  4. 5space 

  5. 6space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

13

:

19

:

01

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.space space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Telinga adalah bagian tubuh yang berfungsi sebagai indera pendengar, yaitu untuk menerima dan mendeteksi adanya getaran suara. Selain itu, telinga juga berfungsi untuk membantu mengendalikan keseimbangan tubuh. Struktur telinga terdiri dari telinga luar, telinga tengah, dan telinga dalam. Telinga luar terdiri dari daun telinga, saluran telinga, dan membran timpani. Telinga bagian tengah terdiri dari 3 tulang kecil yaitu tulang martil, landasan, dan sanggurdi. Telinga bagian dalam terdiri dari koklea dan saluran setengah lingkaran. Pada gambar soal, bagian yang ditunjuk yaitu : Saraf rumah siput, berfungsi untukmendeteksi getaran akustik dan mengubahnya menjadi informasi listrik, kemudian oleh otak dikenali sebagai suara. Rumah siput (koklea), merupakan ruang berpilin di dalam telinga yang mengandung sel saraf dan berisi cairan. Saluran eustachius, berfungsi untuk menyamakan tekanan di dalam dan luar telinga serta mengeluarkan cairan dari telinga bagian tengah yang terletak di belakang gendang telinga Jendela bundar, merupakan ujung dari koklea yang akan menjadi akhir dari getaran suara karena getaran yang menumbuk jendela bundar akan menghilang. Saluran telingaluar, berfungsimenyalurkan gelombang suara ke telinga tengah. Di dalam bagian ini terdapat kelenjar sudorifera yaitu kelenjar yang dapat menghasilkan serumen (bahan mirip lilin yang dapat mengeras). Serumen ini berfungsi untuk menjaga telinga agar tidak banyak kotoran dari luar yang masuk ke dalam. Selain itu, serumen juga berfungsi untuk menghindari masuknya serangga karena memiliki bau tidak sedap. Maleus (tulang martil), merupakan tulang yang melekat di gendang telinga Stapes (tulang sanggurdi), berfungsi sebagai penghubung telinga tengah dan bagian dalam. Saluran setengah lingkaran, berfungsiuntuk membantu mempertahankan keseimbangan. Berdasarkan uraian tersebut, saluran yang mengasilkan cairan serumen yang berfungsi untuk membersihkan kotoran dan mencegah masuknya serangga adalah saluran telinga bagian luar. Saluran telinga luar ditunjukkan oleh nomor 5. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Telinga adalah bagian tubuh yang berfungsi sebagai indera pendengar, yaitu untuk menerima dan mendeteksi adanya getaran suara. Selain itu, telinga juga berfungsi untuk membantu mengendalikan keseimbangan tubuh. Struktur telinga terdiri dari telinga luar, telinga tengah, dan telinga dalam. Telinga luar terdiri dari daun telinga, saluran telinga, dan membran timpani. Telinga bagian tengah terdiri dari 3 tulang kecil yaitu tulang martil, landasan, dan sanggurdi. Telinga bagian dalam terdiri dari koklea dan saluran setengah lingkaran. Pada gambar soal, bagian yang ditunjuk yaitu :

  1. Saraf rumah siput, berfungsi untuk mendeteksi getaran akustik dan mengubahnya menjadi informasi listrik, kemudian oleh otak dikenali sebagai suara.
  2. Rumah siput (koklea), merupakan ruang berpilin di dalam telinga yang mengandung sel saraf dan berisi cairan.
  3. Saluran eustachius, berfungsi untuk menyamakan tekanan di dalam dan luar telinga serta mengeluarkan cairan dari telinga bagian tengah yang terletak di belakang gendang telinga
  4. Jendela bundar, merupakan ujung dari koklea yang akan menjadi akhir dari getaran suara karena getaran yang menumbuk jendela bundar akan menghilang.
  5. Saluran telinga luar, berfungsi menyalurkan gelombang suara ke telinga tengah. Di dalam bagian ini terdapat kelenjar sudorifera yaitu kelenjar yang dapat menghasilkan serumen (bahan mirip lilin yang dapat mengeras). Serumen ini berfungsi untuk menjaga telinga agar tidak banyak kotoran dari luar yang masuk ke dalam. Selain itu, serumen juga berfungsi untuk menghindari masuknya serangga karena memiliki bau tidak sedap.
  6. Maleus (tulang martil), merupakan tulang yang melekat di gendang telinga
  7. Stapes (tulang sanggurdi), berfungsi sebagai penghubung telinga tengah dan bagian dalam.
  8. Saluran setengah lingkaran, berfungsi untuk membantu mempertahankan keseimbangan.

Berdasarkan uraian tersebut, saluran yang mengasilkan cairan serumen yang berfungsi untuk membersihkan kotoran dan mencegah masuknya serangga adalah saluran telinga bagian luar. Saluran telinga luar ditunjukkan oleh nomor 5.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

41

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagian berlabel A pada gambar telinga di bawah adalah ....

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia