Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Makna peristiwa di atas terhadap perjuangan pergerakan nasional adalah….

Perhatikan gambar berikut!

 

 

 

 

 

 

 

Makna peristiwa di atas terhadap perjuangan pergerakan nasional adalah….

  1. Sebagai landasan awal terjadinya proklamasi yang diprakarsai oleh golongan muda

  2. Sebagai pelopor lahirnya organisasi-organisasi kepemudaan di Indonesia

  3. Sebagai cikal bakal bersatunya rakyat Indonesia dalam usaha mencapai kemerdekaan

  4. Sebagai dasar untuk membangkitkan rasa nasionalisme dengan bersatunya para pemuda

  5. Sebagai awal mula berdirinya organisasi yang bersifat kedaerahan di beberapa wilayah

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

00

:

49

:

17

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Kongres Pemuda II digelar tanggal 27-28 Oktober 1928, dipimpin Sugondo Joyopuspito dengan sekretaris M Yamin. Kongres sendiri lahir sebagai gagasan dari Perhimpunan Pelajar-Pelajar Indonesia (PPPI) yang beranggotakan pelajar dari seluruh Indonesia. Kongres ini dihadiri oleh utusan organisasi-organisasi pemuda di seluruh Indonesia. Sebelum kongres ditutup, diperdengarkan lagu Indonesia Raya karya WR Supratman. Kongres ditutup dengan mengumumkan rumusan hasil kongres, rumusan itu diucapkan sebagai Sumpah Setia yang sekarang dikenal dengan Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928. Sumpah Pemuda merupakan bukti otentik bahwa pada tanggal 28 Oktober 1928 bangsa Indonesia dilahirkan. Sesuai Namanya, Sumpah Pemuda dirumuskan oleh para pemuda, yang kemudian dijadikan sebagai dasar untuk membangkitkan rasa nasionalisme. Para pemuda tidak lagi berjuang sendiri, melainkan bersama-sama. Kegagalan dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia membuat pemuda sadar bahwa rasa nasionalisme harus dipadukan. Karena itu diadakan lah Kongres Pemuda I dan II. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Kongres Pemuda II digelar tanggal 27-28 Oktober 1928, dipimpin Sugondo Joyopuspito dengan sekretaris M Yamin. Kongres sendiri lahir sebagai gagasan dari Perhimpunan Pelajar-Pelajar Indonesia (PPPI) yang beranggotakan pelajar dari seluruh Indonesia. Kongres ini dihadiri oleh utusan organisasi-organisasi pemuda di seluruh Indonesia. Sebelum kongres ditutup, diperdengarkan lagu Indonesia Raya karya WR Supratman. Kongres ditutup dengan mengumumkan rumusan hasil kongres, rumusan itu diucapkan sebagai Sumpah Setia yang sekarang dikenal dengan Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928. Sumpah Pemuda merupakan bukti otentik bahwa pada tanggal 28 Oktober 1928 bangsa Indonesia dilahirkan. Sesuai Namanya, Sumpah Pemuda dirumuskan oleh para pemuda, yang kemudian dijadikan sebagai dasar untuk membangkitkan rasa nasionalisme. Para pemuda tidak lagi berjuang sendiri, melainkan bersama-sama. Kegagalan dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia membuat pemuda sadar bahwa rasa nasionalisme harus dipadukan. Karena itu diadakan lah Kongres Pemuda I dan II.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Latar belakang diadakannya Kongres Pemuda yang nantinya terlaksana dua kali yakni Kongres Pemuda I dan Kongres Pemuda II adalah ….

1

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia