Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut ini! Hewan yang hanya memiliki endoskeleton adalah…

Perhatikan gambar berikut ini!

          

Hewan yang hanya memiliki endoskeleton adalah…

  1. A dan B

  2. B dan C

  3. C dan D

  4. A dan D

Iklan

R. Fitriani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Nusantara PGRI Kediri

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang paling tepat adalah pilihan D.

jawaban yang paling tepat adalah pilihan D.

Iklan

Pembahasan

Istilah endoskeleton berasal dari kata endo yang artinya dalam dan skeleton yang artinya rangka. Artinya, hewan-hewan tersebut memiliki rangka di dalam tubuhnya. Sebagian besar hewan bertulang belakang memiliki endoskeleton seperti pinguin (A) dan kura-kura (C), tapi ada juga hewan tidak bertulang belakang (avertebrata) yang memiliki endoskeleton yaitu cumi-cumi (D). Tapi sebenarnya kura-kura (C) tidak hanya memiliki endoskeleton namun juga memiliki eksoskeleton. Kalau (B) kerang hanya memiliki eksoskeleton. Karena itu, jawaban yang paling tepat adalah pilihan D.

Istilah endoskeleton berasal dari kata endo yang artinya dalam dan skeleton yang artinya rangka. Artinya, hewan-hewan tersebut memiliki rangka di dalam tubuhnya. Sebagian besar hewan bertulang belakang memiliki endoskeleton seperti pinguin (A) dan kura-kura (C), tapi ada juga hewan tidak bertulang belakang (avertebrata) yang memiliki endoskeleton yaitu cumi-cumi (D). Tapi sebenarnya kura-kura (C) tidak hanya memiliki endoskeleton namun juga memiliki eksoskeleton. Kalau (B) kerang hanya memiliki eksoskeleton.  Karena itu, jawaban yang paling tepat adalah pilihan D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

393

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Ani menanam beberapa tanaman dalam pot kecil yang diletakan di dekat jendela kamarnya. Setelah beberapa hari ternyata tanaman tumbuh dan membengkok ke arah jendela. Berikut ini merupakan contoh gerak ...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia