Iklan

Pertanyaan

Ani berencana melakukan suatu percobaan tentang pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan kecambah kacang kedelai. Untuk percobaan tersebut ani telah menyiapkan beberapa butir kacang kedelai, akan tetapi dia lupa dan meletakkannya di tempat lembab. Setelah beberapa hari ternyata kulit biji kacang kedelai yang sudah membuka. Berdasarkan kasus tersebut gerakan yang terjadi pada tanaman kedelai tersebut ini dinamakan….

Ani berencana melakukan suatu percobaan tentang pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan kecambah kacang kedelai. Untuk percobaan tersebut ani telah menyiapkan beberapa butir kacang kedelai, akan tetapi dia lupa dan meletakkannya di tempat lembab. Setelah beberapa hari ternyata kulit biji kacang kedelai yang sudah membuka. Berdasarkan kasus tersebut gerakan yang terjadi pada tanaman kedelai tersebut ini dinamakan….space 

  1. Fototropismespace 

  2. Higroskopisspace 

  3. Seismonastispace 

  4. Tigmonastispace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

58

:

36

Klaim

Iklan

R. Ridho

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Gerak yang terjadi pada biji kacang kedelai tersebut merupakan contoh dari gerak Higroskopis. Gerak higroskopis adalah gerak bagian tumbuhan seperti kulit biji yang diakibatkan oleh perubahan kadar air sehingga kulit biji menjadi pecah. Selain pada kedelai contoh dari gerak higroskopis juga terjadi pada biji polong-polongan seperti lamtoro, hingga jarak. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Gerak yang terjadi pada biji kacang kedelai tersebut merupakan contoh dari gerak Higroskopis. Gerak higroskopis adalah gerak bagian tumbuhan seperti kulit biji yang diakibatkan oleh perubahan kadar air sehingga kulit biji menjadi pecah. Selain pada kedelai contoh dari gerak higroskopis juga terjadi pada biji polong-polongan seperti lamtoro,  hingga jarak.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.space 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan spora berikut ini ! Gerak membukanya kotak spora pada gambar diatas termasuk kedalam jenis gerak …

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia