Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Gerak transform (sesar mendatar) seperti gambar di atas menghasilkan bentuk permukaan bumi berupa ....

Perhatikan gambar berikut!



Gerak transform (sesar mendatar) seperti gambar di atas menghasilkan bentuk permukaan bumi berupa ....space 

  1. fleksurspace  

  2. dekstralspace  

  3. slenkspace  

  4. grabenspace  

  5. horstspace  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

00

:

50

Iklan

V. Vierzaaa

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Pembahasan

Gerakan sesar mendatar mengakibatkan proses patahan atau fault . Macam-macam bentuk patahan, yaitu sebagai berikut. Horst (tanah naik) ialah lapisan tanah yang terletak lebih tinggi dari daerah sekelilingnya akibat patahnya lapisan-lapisan tanah di sekitarnya. Dekstral adalah patahan bergerak horizontal ke arah kanan. Sinistral adalah patahan bergerak horizontal ke arah kiri. Fleksur ialah bentuk patahan yang terjadi karena pergeseran vertikal dari peralihan lipatan akibat peningkatan tenaga endogen. Graben/slenk (tanah turun) ialah lapisan tanah yang terletak lebih rendah dari daerah sekelilingnya akibat patahan sekitarnya. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Gerakan sesar mendatar mengakibatkan proses patahan atau fault. Macam-macam bentuk patahan, yaitu sebagai berikut.

  • Horst (tanah naik) ialah lapisan tanah yang terletak lebih tinggi dari daerah sekelilingnya akibat patahnya lapisan-lapisan tanah di sekitarnya.
  • Dekstral adalah patahan bergerak horizontal ke arah kanan.
  • Sinistral adalah patahan bergerak horizontal ke arah kiri.
  • Fleksur ialah bentuk patahan yang terjadi karena pergeseran vertikal dari peralihan lipatan akibat peningkatan tenaga endogen.
  • Graben/slenk (tanah turun) ialah lapisan tanah yang terletak lebih rendah dari daerah sekelilingnya akibat patahan sekitarnya.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

112

Godvan Akhbar

Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!