Iklan

Pertanyaan

Patahan adalah gerakan tekanan horizontaldan vertikal yang menyebabkan lapisankulit bumi rapuh dan kemudian retakatau patah. Contoh bentukan patahanadalah ....

Patahan adalah gerakan tekanan horizontal dan vertikal yang menyebabkan lapisan kulit bumi rapuh dan kemudian retak atau patah. Contoh bentukan patahan adalah ....space 

  1. graben dan horstspace 

  2. antiklinal dan sinklinalspace 

  3. epirogenetik dan orogenetikspace 

  4. batuan sedimen dan batuan metamorfspace 

  5. batu apung dan batu granitspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

40

:

10

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Pembahasan

Jawabanbenar pada soal ini adalah A. Berikut adalah penjelasannya. Patahan merupakan fenomena lapisan kulit bumi yang retak atau patah karena adanya gerakan vertikal dan horizontal. Bentuk patahan adalah sebagai berikut. Bentuk patahan horizontal, merupakan patahan yang terjadi karena tekanan endogen yang bergerak secara horizontal, diantaranya adalah dekstral dan sinistral. Bentuk patahan vertikal, merupakan patahan yang terjadi karena tekanan endogen yang bergerak secara vertikal, diantaranya adalah graben, horst, pegunungan patahan, dan fleksur. Berdasarkan penjelasan tersebut, contoh bentukan patahan adalah graben dan horst. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Jawaban benar pada soal ini adalah A.

Berikut adalah penjelasannya. 

Patahan merupakan fenomena lapisan kulit bumi yang retak atau patah karena adanya gerakan vertikal dan horizontal. Bentuk patahan adalah sebagai berikut.

  • Bentuk patahan horizontal, merupakan patahan yang terjadi karena tekanan endogen yang bergerak secara horizontal, diantaranya adalah dekstral dan sinistral.
  • Bentuk patahan vertikal, merupakan patahan yang terjadi karena tekanan endogen yang bergerak secara vertikal, diantaranya adalah graben, horst, pegunungan patahan, dan fleksur.

Berdasarkan penjelasan tersebut, contoh bentukan patahan adalah graben dan horst.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!