Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Bagian yang berlabel X adalah ....

Perhatikan gambar berikut!

Bagian yang berlabel X adalah ....space 

  1. capsula bowman tempat terjadinya augmentasispace 

  2. tubulus kolektifus tempat berkumpulnya urine sejatispace 

  3. tubulus kontortus distal tempat terjadinya pengaturan kadar airspace 

  4. lengkung henle tempat terjadinya reabsorbsispace 

  5. Glomerulus tempat terjadinya proses filtrasispace 

Iklan

H. Zulaiha

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Kalijaga

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.space 

Iklan

Pembahasan

Ginjal adalah organ utama dalam sistem ekskresi. Ginjal mengeluarkan urea, kelebihan air, dan material sampah lainnya dalam bentuk urine. Secara umum, terdapat tiga peristiwa penting dalam pembentukan urine, yaitu penyaringan (filtrasi), penyerapan (reabsorpsi), dan pengumpulan (augmentasi). Filtrasi adalah proses penyaringan zat yang tidak berguna, dan dapat menjadi racun. Filtrasi terjadi di glomerulus dan kapsula Bowman dan menghasilkan urine primer (filtrat glomerulus). Reabsorpsi adalah proses penyerapan kembali zat yang berguna. Reabsorpsi mulai terjadi di tubulus kontortus proksimal dan menghasilkan urine sekunder (filtrat tubulus). Adapun augmentasi, yaitu proses pengeluaran zat yang tidak berguna dan tidak dapat disimpan dalam tubuh. Augmentasi terjadi di tubulus kontortus distal dan menghasilkan urine sesungguhnya. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Ginjal adalah organ utama dalam sistem ekskresi. Ginjal mengeluarkan urea, kelebihan air, dan material sampah lainnya dalam bentuk urine. Secara  umum, terdapat tiga peristiwa  penting  dalam  pembentukan urine, yaitu penyaringan (filtrasi), penyerapan (reabsorpsi), dan pengumpulan (augmentasi). Filtrasi adalah proses penyaringan zat yang tidak berguna, dan dapat menjadi racun. Filtrasi terjadi di  glomerulus dan kapsula Bowman dan menghasilkan urine primer (filtrat glomerulus). Reabsorpsi adalah proses penyerapan kembali zat yang berguna. Reabsorpsi mulai terjadi di tubulus kontortus proksimal dan menghasilkan urine  sekunder (filtrat tubulus). Adapun augmentasi, yaitu proses pengeluaran zat yang tidak berguna dan tidak dapat disimpan dalam tubuh. Augmentasi terjadi di tubulus kontortus distal dan menghasilkan urine sesungguhnya.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

165

sitinur fasyilla

Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan diagrambagian-bagian ginjal berikut! Ginjal adalah organ penyaring dalam tubuh. Ginjal membuang zat sisa dari darah dan menghasilkan urine. Darah masuk ke dalam ginjal melalui a r (1)...

10

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia