Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan fenomena berikut! Berdasarkan ketiga gambar fenomena diatas, urutkan dari gambar fenomena yang memiliki nilai usaha terkecil sampai terbesar! (Petunjuk : sebelum mengurutkannya hitung dulu besar usaha disetiap fenomenanya)

Perhatikan fenomena berikut!

Berdasarkan ketiga gambar fenomena diatas, urutkan dari gambar fenomena yang memiliki nilai usaha terkecil sampai terbesar! (Petunjuk : sebelum mengurutkannya hitung dulu besar usaha disetiap fenomenanya)undefined

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

fenomena yang memiliki nilai usaha terkecil dan terbesar berturut-turut adalah fenomena 1 dan fenomena 2.

fenomena yang memiliki nilai usaha terkecil dan terbesar berturut-turut adalah fenomena 1 dan fenomena 2.begin mathsize 14px style space space end style

Iklan

Pembahasan

Untuk menentukan besar usaha setiap fenomena, maka dapat digunakan persamaan sebagai berikut. Fenomena 1 Fenomena 2 Fenomena 3 Berdasarkan hasil tersebut, maka di dapatkan bahwa fenomena 1 memiiiliki besar usaha terbesar, namun usaha bernilai negatif karena arah gaya berlawanan dengan arah perpindahan. Sedangkan fenomenya 2 mempunyai nilai usaha yang terkecil diantara ketiga fenomena di atas. Jadi, fenomena yang memiliki nilai usaha terkecil dan terbesar berturut-turut adalah fenomena 1 dan fenomena 2.

Untuk menentukan besar usaha setiap fenomena, maka dapat digunakan persamaan sebagai berikut.

  1. Fenomena 1

    begin mathsize 14px style W equals straight capital sigma F s W equals open parentheses F subscript italic 1 cos 60 degree minus F subscript italic 2 close parentheses s W equals open parentheses open parentheses 15 cross times 0 comma 5 close parentheses minus 15 close parentheses cross times 10 W equals open parentheses 7 comma 5 minus 15 close parentheses cross times 10 W equals negative 7 comma 5 cross times 10 W equals negative 75 space straight J end style 
     
  2. Fenomena 2

    begin mathsize 14px style W equals straight capital sigma F s W equals left parenthesis F subscript italic 1 cos 45 degree minus F subscript italic 2 right parenthesis s W equals left parenthesis open parentheses 25 cross times 0 comma 5 square root of 2 close parentheses minus 15 right parenthesis cross times 10 W equals left parenthesis 12 comma 5 square root of 2 minus 15 right parenthesis cross times 10 W equals open parentheses 17 comma 67 minus 15 close parentheses cross times 10 W equals 26 comma 67 space straight J end style 
     
  3. Fenomena 3

    begin mathsize 14px style W equals straight capital sigma F s W equals left parenthesis F subscript italic 1 cos 30 degree minus F subscript italic 2 right parenthesis s W equals left parenthesis open parentheses 20 cross times 0 comma 5 square root of 3 close parentheses minus 10 right parenthesis cross times 10 W equals left parenthesis 17 comma 3 minus 10 right parenthesis cross times 8 W equals 7 comma 3 cross times 8 W equals 58 comma 56 space straight J end style 
     

Berdasarkan hasil tersebut, maka di dapatkan bahwa fenomena 1 memiiiliki besar usaha terbesar, namun usaha bernilai negatif karena arah gaya berlawanan dengan arah perpindahan. Sedangkan fenomenya 2 mempunyai nilai usaha yang terkecil diantara ketiga fenomena di atas.


Jadi, fenomena yang memiliki nilai usaha terkecil dan terbesar berturut-turut adalah fenomena 1 dan fenomena 2.begin mathsize 14px style space space end style

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apakah yang dimaksud usaha dalam fisika!

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia