Iklan

Pertanyaan

Perhatikan contoh gejala geografi dalamkehidupan sehari-hari berikut! Pengaruh pekerjaan terhadapstatus sosial. Pengaruh cuaca terhadap pertanian. Pengaruh teknologi terhadappola pikir masyarakat. Pengaruh iklim terhadap sebaranflora dan fauna. Pengaruh pendidikan terhadapkualitas penduduk. Pengaruh kemiringan lerengterhadap kejadian erosi. Berdasarkan contoh di atas, gejalageografi yang bersifat fisik terdapatpada nomor ....

Perhatikan contoh gejala geografi dalam kehidupan sehari-hari berikut!

  1. Pengaruh pekerjaan terhadap status sosial.
  2. Pengaruh cuaca terhadap pertanian.
  3. Pengaruh teknologi terhadap pola pikir masyarakat.
  4. Pengaruh iklim terhadap sebaran flora dan fauna.
  5. Pengaruh pendidikan terhadap kualitas penduduk.
  6. Pengaruh kemiringan lereng terhadap kejadian erosi.

Berdasarkan contoh di atas, gejala geografi yang bersifat fisik terdapat pada nomor ....space 

  1. 1, 3, dan 4space 

  2. 2, 4, dan 6space 

  3. 2, 3, dan 5space 

  4. 3, 4, dan 5space 

  5. 4, 5, dan 6space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

05

:

08

Klaim

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Pembahasan

Aspek geografi terbagi menjadi dua, penjelasannya adalah sebagai berikut. Aspek fisik adalah fenomena geosfer yang mengkaji kegiatan fisik yang berkaitandengan kehidupan manusia. Aspek sosial adalah fenomena yang mengkaji kegiatan aktivitas manusia dengan lingkungannya sehingga membentuk sebuah pola berupa kebudayaan dan ekonomi. Berdasarkan penjelasan tersebut, contoh aspek fisik yang disajikan dalam pernyataan ditunjukkan pada soal sebagai berikut. pengaruh cuaca terhadap pertanian pengaruh iklim terhadap sebaran flora dan fauna pengaruh kemiringan lereng terhadap kejadian erosi Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat ditunjukkan pada nomer 2,4, dan 6. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Aspek geografi terbagi menjadi dua, penjelasannya adalah sebagai berikut.

  • Aspek fisik adalah fenomena geosfer yang mengkaji kegiatan fisik yang berkaitan dengan kehidupan manusia.
  • Aspek sosial adalah fenomena yang mengkaji kegiatan aktivitas manusia dengan lingkungannya sehingga membentuk sebuah pola berupa kebudayaan dan ekonomi. 

Berdasarkan penjelasan tersebut, contoh aspek fisik yang disajikan dalam pernyataan ditunjukkan pada soal sebagai berikut. 

  1. pengaruh cuaca terhadap pertanian
  2. pengaruh iklim terhadap sebaran flora dan fauna
  3. pengaruh kemiringan lereng terhadap kejadian erosi

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat ditunjukkan pada nomer 2,4, dan 6.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan fenomena geosfer berikut! Perpindahan penduduk dari desa ke kota. Keakraban penduduk desa terjalin erat. Gunung berapi mengalami erupsi. Goncangan gempa melanda Lombok. Pe...

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia