Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan beberapa pernyataan berikut! Masyarakat suku Baduy masih melestarikan adat istiadat hingga saat ini Bu Santi selalu membayar pajak kendaraan sepeda motor tepat waktu Arkan membayar restribusi obyek wisata Pantai Parangtritis kepada petugas Pak Amran mendaftarkan diri sebagai salah satu anggota partai politik Bu rina selalu mematuhi rambu lalu lintas ketika mengendarai mobil Contoh kesetaraan kewajiban warga negara Indonesia ditunjukkan oleh pilihan...

Perhatikan beberapa pernyataan berikut!

  1. Masyarakat suku Baduy masih melestarikan adat istiadat hingga saat ini
  2. Bu Santi selalu membayar pajak kendaraan sepeda motor tepat waktu
  3. Arkan membayar restribusi obyek wisata Pantai Parangtritis kepada petugas
  4. Pak Amran mendaftarkan diri sebagai salah satu anggota partai politik
  5. Bu rina selalu mematuhi rambu lalu lintas ketika mengendarai mobil

Contoh kesetaraan kewajiban warga negara Indonesia ditunjukkan oleh pilihan...undefined 

 

  1. 1), 2) dan 3)undefined 

  2. 1), 2) dan 4)undefined 

  3. 2), 3) dan 4)undefined 

  4. 2), 3) dan 5)undefined 

  5. 3), 4) dan 5)undefined 

Iklan

F. Saputri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kesetaraan adalah melihat individu sebagai orang yang memiliki derajat yang sama dan tidak terpengaruhi oleh status seseorang. contoh kesetaraan bagi warga Indonesia adalah memberikan hak dan kesempatan serta kepatuhan kepada hukum kepada semua warga Indonesia. Dalam kehidupan sosial warga negara memiliki hak yang sama dan juga kewajiban yang sama, dimana setiap warga negara kewajiban warga Negara Indonesia wajib ikut dan turut serta dalam usaha pertahanan serta keamanan negara. wajib menghormati Hak Asasi Manusia (HAM) sesama manusia. Wajib ikut dan turut serta dalam upaya pembelaan negara. Wajib tunduk kepada pembatasan yang ditetapkan dengan undang-undang. Dan juga memiliki hak mendapatkan perlindungan hukum, mendapatkan fasilitas kesehatan dan juga banyak hal yang lain. Jika ada hak maka ada kewajiban, berikutini adalah pasal yang mengatur tentang kewajiban warga negara : Pasal 27 ayat (3) UUD 1945 yang berbunyi, "Setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara”. Wajib menghormati hak asasi manusia orang lain. Dari penjelasan tersebut dapat di simpulkan bahwa setiap warga negara memiliki hak dan kewajiban yang sama yang sudah tertuang pada undnag-undang dasar, sebagai pedoman. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka jawaban yang tepat adalah D .

Kesetaraan adalah melihat individu sebagai orang yang memiliki derajat yang sama dan tidak terpengaruhi oleh status seseorang. contoh kesetaraan bagi warga Indonesia adalah memberikan hak dan kesempatan serta kepatuhan kepada hukum kepada semua warga Indonesia. Dalam kehidupan sosial warga negara memiliki hak yang sama dan juga kewajiban yang sama, dimana setiap warga negara kewajiban warga Negara Indonesia wajib ikut dan turut serta dalam usaha pertahanan serta keamanan negara. wajib menghormati Hak Asasi Manusia (HAM) sesama manusia. Wajib ikut dan turut serta dalam upaya pembelaan negara. Wajib tunduk kepada pembatasan yang ditetapkan dengan undang-undang.  Dan juga memiliki hak mendapatkan perlindungan hukum, mendapatkan fasilitas kesehatan dan juga banyak hal yang lain. 

Jika ada hak maka ada kewajiban, berikut ini adalah pasal yang mengatur tentang kewajiban warga negara : 

Pasal 27 ayat (3) UUD 1945 yang berbunyi, "Setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara”. Wajib menghormati hak asasi manusia orang lain.

Dari  penjelasan tersebut dapat di simpulkan bahwa setiap warga negara memiliki hak dan kewajiban yang sama yang sudah tertuang pada undnag-undang dasar, sebagai pedoman. 

Berdasarkan penjelasan tersebut, maka jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pemerintah mencanangkan program keluarga harapan (PKH) bagi keluarga yang tidak mampu. Program tersebut bertujuan mengentaskan kemiskinan dengan memberikan pelayanan sosial. Kebijakan tersebut merupak...

33

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia