Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan tabel berikut!


Teks I
Malang benar orang yang akan celaka,
aib dirinya tiada ia sangka    

Teks II
Barang siapa yang sudah besar,
janganlah kelakuannya membuat kasar.undefined 

 

Perbedaan pesan kedua gurindam tersebut adalah ….

Perbedaan pesan kedua gurindam tersebut adalah …. 

  1. Teks I: Orang yang celaka adalah orang yang tahu dengan aibnya

    Teks II: Orang yang besar pasti mempunyai kekuasaanundefined 

  2. Teks I: orang yang memiliki kuasa janganlah berlaku sewenang-wenang

    Teks II: orang yang tidak menyadari aibnya sendiri adalah orang yang celakaundefined 

  3. Teks I: Aib diri sendiri akan menjadikan celaka jika diketahui orang lain

    Teks II: Seorang penguasa tidak boleh bermulut besar kepada bawahannyaundefined 

  4. Teks I: orang yang tidak menyadari aibnya adalah orang yang celaka

    Teks II: orang yang memiliki kuasa janganlah berlaku sewenang-wenangundefined 

Iklan

M. Rozalina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Iklan

Pembahasan

Gurindam merupakan satu di antara puisi lama. Gurindam adalah puisi lama yang terdiri dari dua bait, tiap bait terdiri dari dua baris kalimat dengan rima yang sama dan merupakan satu kesatuan yang utuh. Menurut Kamus Besar bahasa Indonesia (KBBI), gurindam adalah sebuah bentuk karya sastra yang berupa sajak, satu baitnya ada dua baris. Isinya adalah berupa nasihat atau petuah. Perbedaan pesan kedua gurindam pada tabel di atas adalah sebagai berikut: Teks I: orang yang tidak menyadari aibnya adalah orang yang celaka Teks II: orang yang memiliki kuasa janganlah berlaku sewenang-wenang Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Gurindam merupakan satu di antara puisi lama. Gurindam adalah puisi lama yang terdiri dari dua bait, tiap bait terdiri dari dua baris kalimat dengan rima yang sama dan merupakan satu kesatuan yang utuh. Menurut Kamus Besar bahasa Indonesia (KBBI), gurindam adalah sebuah bentuk karya sastra yang berupa sajak, satu baitnya ada dua baris. Isinya adalah berupa nasihat atau petuah.

Perbedaan pesan kedua gurindam pada tabel di atas adalah sebagai berikut:

Teks I: orang yang tidak menyadari aibnya adalah orang yang celaka
Teks II: orang yang memiliki kuasa janganlah berlaku sewenang-wenang

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

294

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan puisi-puisi tersebutdan tentukan mana yang merupakan syair, mana yang merupakan pantun mana yang merupakan gurindam! Jelskan pendapatmu!

2

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia