Poin pada soal terkait dengan perbedaan antara konflik dan kekerasan.
Pada kehidupan masyarakat memiliki pola-pola interaksi yang menjadi tanda hubungan timbal balik antar masyarakat. Pada interaksi yang ada di lingkungan masyarakat ini tidak selamanya akan berlangsung dengan baik. Interaksi yang terjadi dapat bersifat disosiatif ketika interaksi yang ada mengarah pada perselisihan dan perpecahan. Bentuk interaksi disosiatif ini memiliki dua bentuk yaitu kekerasan dan konflik.
Yang mana pada kekerasan merupakan sebagai sebuah ekspresi yang dilakukan secara verbal maupun fisik yang mencerminkan tindakan menyerang terhadap kebebasan maupun martabat seseorang yang dilakukan oleh suatu kelompok atau perorangan, sehingga kekerasan ini mengarah pada perusakan barang secara fisik. Sementara konflik adalah pertentangan antaranggota atau masyarakat yang bersifat menyeluruh di kehidupan.
Jika dilihat dari kedua unsur interaksi disosiatif ini yaitu kekerasan dan konflik keduanya sama-sama mengarah pada perpecahan dan perselisihan. tetapi kekerasangan dan konflik memeiliki perbedaan-perbedaan. Yang mana pada konflik adanya perselisihan di antara individu atau kelompok yang kemudian memunculkan sebuah perdebatan diantara keudanya yang didasari oleh tujuan-tujuan tertentu, sedangkan kekerasan adalah konflik yang sudah berada dan diwujudkan dalam bentuk perusakan, baik perusakan fasilitas, atau perusakan fisik seperti pemukulan atau tawuran, sehingga kekerasan ini mengarah pada aksi kriminalitas dan tanpa didasari oleh tujuan yang jelas.
Jika di kaitkan dengan soal yenga menunjukan adanya perbedaan konflik dan kekerasan adalah nomor 1. terjadinya pertentagan antara kubu pendukung persib dengan persija, pertentangan ini artinya terjadi sebuah perselisihan yang biasanya terwujud seperti perdebatan pertengkaran untuk mendukung club sepak bola yang mereka suka. Sementara sebagai bentuk kekerasan ada pada nomor 4. Saat demonstrasi mahasiswa berlangsung sekitaran semanggi Jakarta, terjadi pula penjarahan besar-besaran yang dilakukan oleh orang yang tidak bertanggung jawab. Dan hal ini mengacu pada pencurian perusakan fasilitas umum bentrokan yang mengarah pada tindakan kriminalitas,
Dengan melihat penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D .