Iklan

Pertanyaan

Bacalah kalimat slogan di bawah ini!

Menanam satu pohon sangat berarti demi untuk kelangsungan hidup daripada menebang seribu pohon untuk keperluan industri.undefined

Perbaikan penulisan slogan yang benar adalah ...

Perbaikan penulisan slogan yang benar adalah ...

  1. Menanam satu pohon sangat berarti demi untuk kelangsungan hidup dari menebang seribu pohon untuk keperluan industri.undefined

  2. Menanam satu pohon amat berarti demi untuk kelangsungan hidup daripada menebang seribu pohon untuk keperluan industri.undefined

  3. Satu pohon ditanam sangat berarti untuk kelangsungan hidup daripada menebang seribu pohon untuk keperluan industri.undefined

  4. Satu pohon ditanam sangat berarti demi kelangsungan hidup dari seribu pohon ditebang demi keperluan industri.undefined

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

10

:

53

Klaim

Iklan

N. Hayati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kalimat slogan harus memenuhi kaidah kalimat yang efektif yaitu tidak mengandung kata-kata yang berlebihan yang bermakna sama. Slogan tersebut terdiri atas dua kata yang memiliki makna sama sehingga harus dihilangkan salah satunya. "demi untuk" cukup ditulis "untuk". Kata menanam diubah menjadi bentuk pasif "ditanam". Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Kalimat slogan harus memenuhi kaidah kalimat yang efektif yaitu tidak mengandung kata-kata yang berlebihan yang bermakna sama. Slogan tersebut terdiri atas dua kata yang memiliki makna sama sehingga harus dihilangkan salah satunya. "demi untuk" cukup ditulis "untuk". Kata menanam diubah menjadi bentuk pasif "ditanam".

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kedua iklan berikut! Iklan 1 Iklan 2 Iklan (1) direvisi menjadi iklan (2) dengan tujuan ....

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia