Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cermati puisi berikut.


Air

Kemudian, di punggungmu
kami jadi perahu, diayunkan
riak, di bawah kepak gagak.
O. Siapa pun.
Biarkan kami tenggelam
biar ikan-ikan tak kelaparan.

(Sumber: Edwar Maulana, disarikan dari KOMPAS, Minggu 27 April 2014)space 

Perasaan penyair yang tertuang dalam puisi tersebut adalah ....

Perasaan penyair yang tertuang dalam puisi tersebut adalah ....space 

  1. kebahagiaanspace 

  2. kesendirianspace 

  3. kesigapanspace 

  4. kepasrahanspace 

  5. keramaianspace 

Iklan

E. Iga

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Puisi adalah salah satu jenis karya sastra yang penyajiannya mengutamakan keindahan bahasa dan kepadatan makna. Puisi terdiri atas beberapa unsur pembangun. Salah satunya adalah rasa ( feeling ).Rasa adalah sikap penyair terhadap pokok persoalan yang ditampilkan. Perasaan penyair dapat terlihat melalui penggunaan ungkapan-ungkapan yang digunakan dalam puisinya. Perasaan penyair pada puisi di atas adalah pasrah. Hal ini terlihat melalui kalimat Biarkan kami tenggelam. Berdasarkan penjelasan di atas, perasaan penyair yang tertuang dalam puisi tersebut adalah kepasrahan . Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Puisi adalah salah satu jenis karya sastra yang penyajiannya mengutamakan keindahan bahasa dan kepadatan makna. Puisi terdiri atas beberapa unsur pembangun. Salah satunya adalah rasa (feeling). Rasa adalah sikap penyair terhadap pokok persoalan yang ditampilkan. Perasaan penyair dapat terlihat melalui penggunaan ungkapan-ungkapan yang digunakan dalam puisinya.

Perasaan penyair pada puisi di atas adalah pasrah. Hal ini terlihat melalui kalimat Biarkan kami tenggelam. 

Berdasarkan penjelasan di atas, perasaan penyair yang tertuang dalam puisi tersebut adalah kepasrahan.


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

53

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Amanat yang ingin disampaikan oleh penyair pada puisi tersebut adalah....

35

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia