Iklan

Iklan

Pertanyaan

SENJATA
 

Keringat mengucur darah memancur
dari dada pahlawan yang gugur
panji perjuangan pantang mundur
merebut tampuk hari
serta menggenggamnya dalam kepalan
dalam arus waktu yang menghapus
kesabaran
Senjata kita adalah keringat
Senjata kita adalah darah
Keringat dan darah dari jiwa yang
luhur.

(Pembebasan, Abd. Wahid S.)

Amanat yang tersirat dalam puisi tersebut adalah ...

Amanat yang tersirat dalam puisi tersebut adalah ... 

  1. Tetesan keringat dan darah menceminkan besarnya perjuangan untuk mencapai tujuan.undefined 

  2. Dengan tetesan keringat dan darah, perjuangan seseorang pantang mundur.undefined 

  3. Perjuangan tanpa senjata tidak kalah dengan perjuangan bersenjata.undefined 

  4. Dengan tekad yang bulat, perjuangan berjalan tanpa hambatan.undefined 

  5. Tanpa senjata, orang mampu berjuang untuk mencapai tujuan yang luhur.undefined 

Iklan

N. Juliana

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.space

Iklan

Pembahasan

Amanat merupakan bagian dari struktur batin puisi. Amanat puisi adalah pesan yang disampaikan oleh pengarang puisi kepada pembaca puisi. Amanat yang hendak disampaikan oleh penyair dapat ditelaah setelah memahami tema, rasa, nada puisi itu. Tujuan atau amanat merupakan hal yang mendorong penyair untuk menciptakan puisinya. Amanat tersirat di balik kata-kata yang disusun, dan juga berada di balik tema yang diungkapkan. Menemukan amanat yang tersirat dalam sebuah puisi dapat dilakukan dengan memahami makna tiap larik dari puisi tersebut. Berikut ini adalah analisis makna yang tersirat pada larik puisi di atas, yaitu: Makna yang terdapat pada larik yang berbunyi "dari dada pahlawan yang gugur" adalah menunjukkan penggambaran tekad yang sudah ada di dalam dada Makna yang terdapat pada larik yang berbunyi "panji perjuangan pantang mundur" adalah menandakan makna perjuangan yang terus berjalan. Makna yang terdapat pada larik yang berbunyi "Senjata kita adalah keringat, senjata kita adalah darah" adalah dua larik yang membuktikan bahwa tidak ada hambatan untuk sebuah perjuangan. Berdasarkan analisis makna pada larik puisi di atas, mmanat yang tersirat dalam puisi tersebut adalah "Dengan tekad yang bulat, perjuangan berjalan tanpa hambatan". Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Amanat merupakan bagian dari struktur batin puisi. Amanat puisi adalah pesan yang disampaikan oleh pengarang puisi kepada pembaca puisi.

Amanat yang hendak disampaikan oleh penyair dapat ditelaah setelah memahami tema, rasa, nada puisi itu. Tujuan atau amanat merupakan hal yang mendorong penyair untuk menciptakan puisinya. Amanat tersirat di balik kata-kata yang disusun, dan juga berada di balik tema yang diungkapkan. Menemukan amanat yang tersirat dalam sebuah puisi dapat dilakukan dengan memahami makna tiap larik dari puisi tersebut.

Berikut ini adalah analisis makna yang tersirat pada larik puisi di atas, yaitu:

  • Makna yang terdapat pada larik yang berbunyi "dari dada pahlawan yang gugur" adalah menunjukkan penggambaran tekad yang sudah ada di dalam dada
  • Makna yang terdapat pada larik yang berbunyi "panji perjuangan pantang mundur" adalah menandakan makna perjuangan yang terus berjalan.
  • Makna yang terdapat pada larik yang berbunyi "Senjata kita adalah keringat, senjata kita adalah darah" adalah dua larik yang membuktikan bahwa tidak ada hambatan untuk sebuah perjuangan.

Berdasarkan analisis makna pada larik puisi di atas, mmanat yang tersirat dalam puisi tersebut adalah "Dengan tekad yang bulat, perjuangan berjalan tanpa hambatan".


Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

68

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Amanat yang ingin disampaikan oleh penyair pada puisi tersebut adalah....

85

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia