Perhatikan judul-judul karangan ilmiah berikut!
Penulisan yang tidak tepat judul karya ilmiah ditunjukkan oleh kalimat berangka .....
1
2
3
4
5
N. Hayati
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta
Judul adalah nama yang dipakai untuk buku, bab dalam buku, kepala berita, karya ilmiah, dan lain-lain, identitas atau cermin dari jiwa seluruh karya tulis, bersifat menjelaskan isi yang menarik perhatian.
Penulisan judul adalah dengan menggunakan huruf kapital pada huruf awal setiap kata kecuali kata sambung dan preposisi.
Penulisan judul yang tidak tepat adalah pada kalimat nomor (2) Pendidikan Karakter dan Cara Penerapannya Pada Era Modern. Kalimat tersebut menggunakan huruf kapital dalam kata "pada" yang seharusnya tidak ditulis dengan huruf kapital.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.
1rb+
3.6 (3 rating)
Tisyah Twins
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia