Iklan

Pertanyaan

Peninggalan dari masa awal peradaban Islam di Indonesia berupa tata ruang pusat kota sebagai berikut .. ..

Peninggalan dari masa awal peradaban Islam di Indonesia berupa tata ruang pusat kota sebagai berikut .. ..

  1. Rumah penguasa, alun-alun, masjid dan pasar

  2. Keraton, makam, candi, masjid, dan alun-alun

  3. Makam raja-raja dan kerabatnya di belakang masjid

  4. Masjid yang dihiasi dengan ukir-ukiran bermotif fauna

  5. Keraton dengan pintu gerbang yang berbentuk candi

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

09

:

22

:

36

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas adalah A. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami pembahsan berikut: Peradaban dari masa awal peradaban Islam di Indonesia berupa tata ruang pusat kota yang di fungsikan dalam empat unsur (macapat), yakni pusat pemerintahan, alun-alun, masjid dan pasar.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas adalah A.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami pembahsan berikut:

Peradaban dari masa awal peradaban Islam di Indonesia berupa tata ruang pusat kota yang di fungsikan dalam empat unsur (macapat), yakni pusat pemerintahan, alun-alun, masjid dan pasar.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Agama Islam mudah diterima oleh masyarakat Jawa karena bisa beradaptasi dengan budaya lokal. SEBAB ...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia