Iklan

Iklan

Pertanyaan

(1) Pagi ini Intan bangun terlambat, dia tergesa-gesa mandi, ganti baju, sarapan, dan berangkat ke sekolah (2) la menuju sekolah dengan naik angkutan umum (3) Saat turun depan sekolah ia ingin menyeberang dengan terburu-buru, tapi ia mengurungkan niatnya untuk menyeberang karena melihat seorang nenek yang juga ingin menyeberang. (4) Dengan sigap ia mendekati nenek itu. Lalu membantu menyeberang.space 

Penggunaan konjungsi antarkalimat terdapat pada....

Penggunaan konjungsi antarkalimat terdapat pada....space 

  1. kalimat 1space 

  2. kalimat 2space 

  3. kalimat 3space 

  4. kalimat 4space 

Iklan

N. Novitasari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pakuan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Konjungsi antarkalimat adalah konjungsi yang menghubungkan kalimat satu dengan kalimat yang lain. Penggunaan konjungsi antarkalimat terdapat padakalimat 4. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Konjungsi antarkalimat adalah konjungsi yang menghubungkan kalimat satu dengan kalimat yang lain. Penggunaan konjungsi antarkalimat terdapat pada kalimat 4.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalimat yang termasuk penutup adalah ...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia