Iklan

Pertanyaan

Pemerintah daerah akan membangun taman kota maka peta yang diperlukan adalah ....

Pemerintah daerah akan membangun taman kota maka peta yang diperlukan adalah ....

  1. peta persebaran penduduk, peta iklim, dan peta tataguna lahan

  2. peta jaringan jalan, peta jenis tanah, dan peta iklim

  3. peta curah hujan, peta suhu udara, dan peta arah angin

  4. peta suhu, peta jalur transportasi, dan peta tataguna lahan

  5. peta persebaran penduduk, peta tataguna lahan, dan peta jenis tanah

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

02

:

10

:

10

:

42

Klaim

Iklan

M. Bilqis

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Peta persebaran penduduk adalah sebuah denah atau lokasi untuk mengetahui jumlahpendudukdi setiap wilayahnya Peta tata guna lahan , menggambarkan bentuk penggunaan tanah yang ada hubungannya antara lingkungan geografi dan aktivitas manusia. Peta tanah adalah sebuah peta yang menggambarkan variasi dan persebaran berbagai jenis tanah atau sifat-sifat tanah (seperti pH, tekstur, kadar organik, kedalaman, dan sebagainya) di suatu area. Pemerintah memerlukan peta di atas untuk pembangunan taman kota. Penduduk yang memanfaatkan taman, tata guna lahan untuk melihat perencanaan tata guna lahan, dan jenis tanah untuk kesesuaian jenis tanaman.

  • Peta persebaran penduduk adalah sebuah denah atau lokasi untuk mengetahui jumlah penduduk di setiap wilayahnya
  • Peta tata guna lahan, menggambarkan bentuk penggunaan tanah yang ada hubungannya antara lingkungan geografi dan aktivitas manusia.
  • Peta tanah adalah sebuah  yang menggambarkan variasi dan persebaran  atau sifat-sifat tanah (seperti pH, tekstur, kadar organik, kedalaman, dan sebagainya) di suatu area.

Pemerintah memerlukan peta di atas untuk pembangunan taman kota. Penduduk yang memanfaatkan taman, tata guna lahan untuk melihat perencanaan tata guna lahan, dan jenis tanah untuk kesesuaian jenis tanaman.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Jenis peta tematik Peta persebaran sumber daya alam Peta jalur transportasi Peta topografi Peta geologi Berdasarkan jenis peta tersebut diatas, bermanfaatan untuk....

12

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia