Iklan

Pertanyaan

Hal yang tidak menjadi pertimbangan dalam pemilihan suatu informasi pada peta umumuntuk digambarkan pada peta tematikadalah….

Hal yang tidak menjadi pertimbangan dalam pemilihan suatu informasi pada peta umum untuk digambarkan pada peta tematik adalah….

  1. skala peta tematik

  2. tujuan pemetaan

  3. keterkaitan dengan tema yang dipetakan

  4. semakin lengkap informasi peta akan semakin baik

  5. kenampakan yang menjadi ciri khas wilayah yang dipetakan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

25

:

31

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah A.

jawaban yang benar adalah A. 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Peta Umumadalah petayang menyajikan unsur-unsur alam dan atau buatan manusia, yang berada di permukaan bumi, digambarkan pada suatu bidang datar dengan Skala, penomoran, proyeksi, dan georeferensi tertentu. Hal yangmenjadi pertimbangan dalam pemilihan suatu informasi pada peta umumuntuk digambarkan pada peta tematikdiantaranya sebagai berikut : semakin lengkap informasi peta akan semakin baik keterkaitan dengan tema yang dipetakan tujuan pemetaan kenampakan yang menjadi ciri khas wilayah yang dipetakan Jadi, jawaban yang benar adalah A.

Peta Umum adalah peta yang menyajikan unsur-unsur alam dan atau buatan manusia, yang berada di permukaan bumi, digambarkan pada suatu bidang datar dengan Skala, penomoran, proyeksi, dan georeferensi tertentu. Hal yang menjadi pertimbangan dalam pemilihan suatu informasi pada peta umum untuk digambarkan pada peta tematik diantaranya sebagai berikut :

  1. semakin lengkap informasi peta akan semakin baik
  2. keterkaitan dengan tema yang dipetakan
  3. tujuan pemetaan
  4. kenampakan yang menjadi ciri khas wilayah yang dipetakan

Jadi, jawaban yang benar adalah A. 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!