Iklan
Pertanyaan
Pembentukan undang-undang merupakan proses sosial dan proses politik yang sangat penting karena memiliki pengaruh yang luas untuk mencapai dan mewujudkan tujuan negara sesuai dengan yang dicitia-citakan. Lahirnya Undang-Undang No. 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik menyebutkan bahwa “Setiap orang yang dengan sengaja dan atau tanpa hak menyebarkan berita bohong dan menyesatkan, ancamannya bisa terkena pidana maksimal enam tahun dan denda maksimal Rp 1 miliar”. Pembentukan undang-undang ini memiliki fungsi politik, yaitu ….
memelihara ketertiban di dalam
menjaga keamanan dari luar
mengusahakan kesejahteraan umum
menyelesaikan masalah atau sengketa-sengketa secara adil
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
00
:
23
:
31
:
10
Iklan
Y. Fernanda
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya
2
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia