Iklan

Pertanyaan

Dinda dan Kevin menjadi calon ketua OSIS untuk periode baru. Mereka berdua pun mempersiapkan diri untuk berpidato dan berkampanye menyampaikan visi misi mereka di hadapan siswa-siswa lainnya. Keduanya juga memiliki tim yang membantu mereka dalam pencalonan tersebut. Berdasarkan hal tersebut, interaksi sosial yang terjadi berkaitan dengan bidang ….

Dinda dan Kevin menjadi calon ketua OSIS untuk periode baru. Mereka berdua pun mempersiapkan diri untuk berpidato dan berkampanye menyampaikan visi misi mereka di hadapan siswa-siswa lainnya. Keduanya juga memiliki tim yang membantu mereka dalam pencalonan tersebut. Berdasarkan hal tersebut, interaksi sosial yang terjadi berkaitan dengan bidang ….  

  1. politik undefined 

  2. ekonomi undefined 

  3. pendidikan undefined 

  4. kebudayaan undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

22

:

57

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A. undefined 

Pembahasan

Interaksi bidang politik dapat dilihat dalam pemilihan ketua OSIS di sekolah. Pidato dan kampanye yang dilakukan oleh para calon merupakan interaksi yang dilakukan untuk memperoleh kekuasaan atau jabatan. Maka itu, situasi tersebut dapat menggambarkan interaksi yang memiliki pengaruh di bidang politik. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Interaksi bidang politik dapat dilihat dalam pemilihan ketua OSIS di sekolah. Pidato dan kampanye yang dilakukan oleh para calon merupakan interaksi yang dilakukan untuk memperoleh kekuasaan atau jabatan. Maka itu, situasi tersebut dapat menggambarkan interaksi yang memiliki pengaruh di bidang politik. Jadi, jawaban yang tepat adalah A. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan berikut yang merujuk pada interaksi di bidang politik adalah …

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia