Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pembentukan Komisi Tiga Negara (KTN) oleh PBB merupakan sebuah respon setelah terjadinya peristiwa ....

Pembentukan Komisi Tiga Negara (KTN) oleh PBB merupakan sebuah respon setelah terjadinya peristiwa ....

  1. Agresi Militer Belanda II

  2. Agresi Militer Belanda I

  3. Serangan Belanda terhadap Ibukota Yogyakarta

  4. Pertempuran Surabaya

  5. Ditawannya Soekarno dan Moh.Hatta oleh Belanda

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B

jawaban yang tepat adalah B

Iklan

Pembahasan

Komisi Tiga Negara (KTN) merupakan komisi jasa baik yang dibuat oleh PBB untuk menyelesaikan konflik antara Indonesia dan Belanda. Pembentukan komisi ini diajukan setelah Belanda melakukan Agresi Militer Belanda I dan melanggar perjanjian Linggarjati dengan menduduki wilayah-wilayah Republik Indonesia yang telah disepakati oleh kedua belah pihak sebelumnya. Sutan Sjahrir sebagai perwakilan dari pihak Indonesia meminta PBB untuk membentuk suatu badan arbitrase (penengah) yang tidak memihak kepada kubu manapun. Usulan tersebut diterima oleh PBB dengan mendirikan Komisi Tiga Negara yang beranggotakan Amerika Serikat diwakili oleh Dr. Frank Graham, Indonesia menunjuk Australia sebagai wakil dari Indonesia yang diwakili oleh Richard Kirby dan Belanda menunjuk Belgia yang diwakili oleh Paul van Zeeland. Jadi, jawaban yang tepat adalah B

Komisi Tiga Negara (KTN) merupakan komisi jasa baik yang dibuat oleh PBB untuk menyelesaikan konflik antara Indonesia dan Belanda. Pembentukan komisi ini diajukan setelah Belanda melakukan Agresi Militer Belanda I dan melanggar perjanjian Linggarjati dengan menduduki wilayah-wilayah Republik Indonesia yang telah disepakati oleh kedua belah pihak sebelumnya. Sutan Sjahrir sebagai perwakilan dari pihak Indonesia meminta PBB untuk membentuk suatu badan arbitrase (penengah) yang tidak memihak kepada kubu manapun. Usulan tersebut diterima oleh PBB dengan mendirikan Komisi Tiga Negara yang beranggotakan Amerika Serikat diwakili oleh Dr. Frank Graham, Indonesia menunjuk Australia sebagai wakil dari Indonesia yang diwakili oleh Richard Kirby dan Belanda menunjuk Belgia yang diwakili oleh Paul van Zeeland.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut merupakan tokoh-tokoh yang terlibat dalam UNCI adalah.…

12

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia