Iklan

Pertanyaan

Pelaksanaan pemilu tahun 1999 diikuti 48 partai politik. Banyaknya jumlah partai politik peserta pemilu 1999 disebabkan oleh adanya ...

Pelaksanaan pemilu tahun 1999 diikuti 48 partai politik. Banyaknya jumlah partai politik peserta pemilu 1999 disebabkan oleh adanya ...

  1. kebijakan pembebasan tahanan politik

  2. kebebasan rakyat mendirikan partai politik

  3. pembentukan Komisi Pemilihan Umum

  4. kebebasan rakyat untuk berkumpul dan berpendapat

  5. tuntutan rakyat untuk mengganti hasil pemilu 1997

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

44

:

16

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Pemerintahan Presiden B.J. Habibie mengadakan Pemilu untuk kali pertama di era reformasi, yaitu pada tanggal7 Juni 1999. Pelaksanaan pemilu tahun 1999 diikuti 48 partai politik. Banyaknya jumlah partai politik peserta pemilu 1999 dikarenakan adanya kebebasan untuk mendirikan partai politik. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Pemerintahan Presiden  B.J. Habibie mengadakan Pemilu untuk kali pertama di era reformasi, yaitu pada tanggal 7 Juni 1999. Pelaksanaan pemilu tahun 1999 diikuti 48 partai politik. Banyaknya jumlah partai politik peserta pemilu 1999 dikarenakan adanya kebebasan untuk mendirikan partai politik.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

42

Santri Bima Pramuja

Luar biasa

Hanna Nurfatiha Sukma

Bantu banget

DANAN JAYA

Mudah dimengerti

monica Clarisa bella

Pembahasan terpotong

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa pemilu 1999 dapat dikatakan berhasil?

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia