Iklan

Pertanyaan

Pasangan yang tepat sesuai dengan peranan dan jenis bakteri berikut ini adalah . . . .

Pasangan yang tepat sesuai dengan peranan dan jenis bakteri berikut ini adalah . . . .space 

  1. Jenis Bakteri

    Peranannya

    Nitrosomonas

    Menyuburkan tanahspace 

  2. Bacillus thuringiensis

    Penghasil antibiotikspace 

  3. Clostridium tetani

    Penghasil asam cukaspace 

  4. Acetobacter

    Penghasil alkoholspace 

  5. Azotobacter

    Pengendali hamaspace 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

01

:

44

:

39

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

pilihan jawaban yang tepat adalah A.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Berikut ini adalah peran bakteri di atas yang tepat: Nitrosomonas berperan menyuburkan tanah dengan cara mengikat nitrogen bebas di udara Bacillus thuringiensis berperan sebagai pengendali hama seperti nyamuk, lalat, dan larva serangga Clostridum tetani adalah penyebab penyakit tetanus Acetobacter berperan dalam pembuatan nata de coco ( Acetobacter xylinum ) Azotobacter penyubur tanah yang meningkatkan fiksasi nitrogen bebas Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Berikut ini adalah peran bakteri di atas yang tepat:

  • Nitrosomonas berperan menyuburkan tanah dengan cara mengikat nitrogen bebas di udara
  • Bacillus thuringiensis berperan sebagai pengendali hama seperti nyamuk, lalat, dan larva serangga
  • Clostridum tetani adalah penyebab penyakit tetanus
  • Acetobacter berperan dalam pembuatan nata de coco (Acetobacter xylinum)
  • Azotobacter penyubur tanah yang meningkatkan fiksasi nitrogen bebas

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

29

Iklan

Pertanyaan serupa

Olahlah tanah sebagai media tanam dengan baik. Mikroba dalam tanah (jamur dan bakteri) sangat membantu kehidupan tumbuhan karena mikroba tersebut mampu ....

1

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia