Iklan

Iklan

Pertanyaan

Para anggota Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia(PPKI) diizinkan Jepang untuk menjalankan kegiatan mencapai kemerdekaan dengan mempertimbangkan hal-hal berikut, KECUALI ....

Para anggota Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI) diizinkan Jepang untuk menjalankan kegiatan mencapai kemerdekaan dengan mempertimbangkan hal-hal berikut, KECUALI ....  

  1. bangsa Indonesia harus mengerahkan tenaga untuk membantu pemerintah Jepang memperoleh  kemenangan dalam Perang Asia Timur Rayaundefined  

  2. bangsa Indonesia menyelesaikan perang yang sedang dihadapiundefined  

  3. cita-cita bangsa Indonesia harus sesuai dengan semangat Hakko-Ichiuundefined  

  4. bangsa Indonesia tetap berhubungan baik dan mendukung pihak Jepangundefined  

  5. pihak Indonesia harus mengembalikan bantuan yang diberikan Jepang undefined  

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.undefined  

Iklan

Pembahasan

Peresmian pembentukan PPKI dilaksanakan pada 7 Agustus 1945, sesuai dengan keputusan Jenderal Besar Terauchi, Panglima Tentara Umum Selatan, yang membawahi semua tentara Jepang di wilayah Asia Tenggara. Para anggota PPKI diizinkan melakukan kegiatannya menurut pendapat dan kesanggupan bangsa Indonesia sendiri, tetapi mereka diwajibkan memperhatikan hal-hal berikut: Syarat pertama untuk mencapai kemerdekaan ialah menyelesaikan perang yang sekarang sedang dihadapi oleh bangsa Indonesia. Jadi, bangsa Indonesia harus mengerahkan tenaga sebesar-besarnya, dan bersama-sama dengan pemerintah Jepang meneruskan perjuangan untuk memperoleh kemenangan akhir dalam Perang Asia Timur Raya. Negara Indonesia merupakan anggota Lingkungan Kemakmuran Bersama di Asia Timur Raya, maka cita-cita bangsa Indonesia harus disesuaikan dengan cita-cita pemerintah Jepang yang bersemangat Hakko-Ichiu. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Peresmian pembentukan PPKI dilaksanakan pada 7 Agustus 1945, sesuai dengan keputusan Jenderal Besar Terauchi, Panglima Tentara Umum Selatan, yang membawahi semua tentara Jepang di wilayah Asia Tenggara. Para anggota PPKI diizinkan melakukan kegiatannya menurut pendapat dan kesanggupan bangsa Indonesia sendiri, tetapi mereka diwajibkan memperhatikan hal-hal berikut:

  1. Syarat pertama untuk mencapai kemerdekaan ialah menyelesaikan perang yang sekarang sedang dihadapi oleh bangsa Indonesia. Jadi, bangsa Indonesia harus mengerahkan tenaga sebesar-besarnya, dan bersama-sama dengan pemerintah Jepang meneruskan perjuangan untuk memperoleh kemenangan akhir dalam  Perang Asia Timur Raya.undefined  
  2. Negara Indonesia merupakan anggota Lingkungan Kemakmuran Bersama di Asia Timur Raya, maka cita-cita bangsa Indonesia harus disesuaikan dengan cita-cita pemerintah Jepang yang bersemangat Hakko-Ichiu.undefined  

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tujuan Ir. Soekarno menemui Mayor Jenderal Nishimura pada 16 Agustus malam sebelum rapat penyusunan teks proklamasi kemerdekaan di rumah Laksamana Maeda adalah untuk ....

299

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia