Iklan

Pertanyaan

Panjang benda diukur saat bergerak menyusut 20 cm dari panjangnya saat diukur dalam keadaan diam. Bila panjang benda diukur dalam keadaan diam panjangnya 1 m dan c = kecepatan cahaya, maka kecepatan gerak benda tersebut adalah ....

Panjang benda diukur saat bergerak menyusut 20 cm dari panjangnya saat diukur dalam keadaan diam. Bila panjang benda diukur dalam keadaan diam panjangnya 1 m dan c = kecepatan cahaya, maka kecepatan gerak benda tersebut adalah ....

  1. 0,2 c

  2. 0,3 c

  3. 0,4 c

  4. 0,6 c

  5. 0,8 c

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

58

:

45

Klaim

Iklan

F. Noorifti

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Menurut teori relativitas khusus, panjang suatu benda dapat mengalami penyusutan apabila benda tersebut atau pengamat relatif bergerak sangat cepat mendekati kecepatan cahaya. --- Mau lebih paham terkait materi ini? Coba latihan soal di Ruangguru yuk, GRATIS lho! Klik di sini .

increment straight L space equals space 0 comma 2 space straight m straight L subscript 0 equals space 1 space straight m straight L subscript straight T equals space 1 space minus space 0 comma 2 space equals space 0 comma 8 space straight m

Menurut teori relativitas khusus, panjang suatu benda dapat mengalami penyusutan apabila benda tersebut atau pengamat relatif bergerak sangat cepat mendekati kecepatan cahaya.

straight L subscript straight T equals straight L subscript 0 space square root of 1 minus straight v squared over straight c squared end root 0 comma 8 equals space 1 space square root of 1 minus straight v squared over straight c squared end root 4 over 5 equals space 1 space square root of 1 minus straight v squared over straight c squared end root 16 over 25 equals space 1 minus space straight v squared over straight c squared straight v squared over straight c squared equals space 9 over 25 straight v over straight c equals 3 over 5 straight v space equals space 3 over 5 straight c straight v space equals space 0 comma 6 space straight c



---
Mau lebih paham terkait materi ini? Coba latihan soal di Ruangguru yuk, GRATIS lho! Klik di sini.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

36

Sashi Alisha

Makasih ❤️ Bantu banget

Sandi Mahardika

Bantu banget

Bunga Putrilistiya

Pembahasan lengkap banget

Viola

Pembahasan lengkap banget

Nazwa Fadilah

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah cincin berbentuk lingkaran diam terhadap kerangka s seperti ditunjukkan dalam gambar. s' bergerak dengan kecepatan v mendekati c ( c = laju cahaya) Jelaskan bagaimana bentuk cincin tersebut ...

15

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia