Iklan
Pertanyaan
Pak Indra memiliki sebuah rumah dengan ukuran panjang 25 meter, lebar 20 meter, dan tinggi 10 meter. Rumah tersebut dibangun di atas tanah berukuran panjang 35 meter dan lebar 30 meter. Harga jual tanah per m² adalah Rp2.100.000,00 dan harga bangunan Rp2.800.000,00 per m². Selain itu, Pak Indra juga memiliki pagar mewah yang mengelilingi seluruh tanahnya dengan harga jual Rp1.750.000,00/m². Besarnya NJOPTKP di wilayah tersebut Rp10.000.000,00.
Berdasarkan data tersebut, besarnya PBB yang harus dibayarkan Pak Indra adalah ….
Rp3.822.500,00
Rp3.832.500,00
Rp7.190.000,00
Rp7,641,000,00
Rp7.645.000,00
Iklan
M. Fitri
Master Teacher
10
5.0 (2 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia